Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Donasi Online Dikumpulkan Kemensos Capai Rp 7 Miliar, Diberikan ke Warga Tak Terjangkau Bantuan

Kompas.com - 21/02/2023, 15:54 WIB
Bagus Puji Panuntun,
Teuku Muhammad Valdy Arief

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Bantuan kemanusiaan berupa uang tunai ratusan juta dan barang disalurkan Kementerian Sosial (Kemensos) RI untuk masyarakat kurang mampu di Jawa Barat.

Bantuan itu terkumpul dari para donatur yang menyumbang melalui Kitabisa.com selama Kemensos bekerja sama dengan platform penggalangan dana tersebut.

Menteri Sosial Tri Rismaharini secara simbolis memberikan bantuan langsung kepada enam orang penerima manfaat di Balai Wyataguna, Kota Bandung, Selasa (21/2/2023).

"Terima kasih kepada donatur dan orang baik yang sudah memberikan sumbangsihnya untuk anak-anak kita yang sekarang sakit,” ujar Risma saat ditemui usai penyerahan bantuan.

Baca juga: Detik-detik Risma Sujud di Kaki Guru SLB, Berawal dari Janji Hibah yang Tak Ditepati

Bantuan yang bersumber dari para donatur ini disalurkan kepada warga yang benar-benar mengalami kesulitan baik untuk pengobatan fisik maupun kesulitan ekonomi.

Menurutnya, selama ini penyaluran bantuan dari penggalangan dana online itu terbantu oleh medis sosial maupun media massa yang mengabarkan keberadaan orang-orang yang benar-benar membutuhkan.

“Saya terima kasih juga ke media massa dan warga yang upload lewat medsos sehingga kami bisa bantu dan menolong melalui Kitabisa,” sebut Risma.

Enam orang yang mendapatkan bantuan saat ini yakni orang-orang yang sedang mengalami sakit dan membutuhkan bantuan untuk biaya hidup selama kondisi sakit.

“Kalau pengobatan dari BPJS, nah ini untuk kebutuhan sehari-hari, ini ada bantuan untuk pangan mereka karena dari orang miskin,” kata Risma.

Baca juga: Risma Sujud di Kaki Guru SLB karena Tak Mampu Tepati Janji Berikan Lahan, Hanya Bisa Perbaiki Gedung

Bantuan baik uang tunai maupun barang yang bersumber dari Kitabisa.com ini diperuntukkan bagi warga yang tidak tercover bantuan lain seperti program Kemensos maupun program BPJS.

Risma menegaskan, warga yang menerima bantuan ini tidak harus menyertakan syarat khusus, Kemensos berjanji bakal langsung turun ke lapangan jika mendapatkan informasi orang yang benar-benar membutuhkan.

“Kalau ada teman media dimuat juga kami langsung datang ke sana. Jadi begitu, kami tangkap dari medsos, kami datang ke sana. Kemudian, ada yang tidak bisa dipenuhi dari BPJS kami bantu lewat Kita Bisa,” sebut Risma.

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

6 Dokumen Kependudukan yang Tidak Perlu Lagi Surat Pengantar RT/RW
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Direksi Jawa Pos Sebut Ada Dividen Rp 89 M yang Tidak Disetor Dahlan Iskan dan Nany Wijaya
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Remaja Joki Strava Raup Rp 300.000 Sekali Lari, Uangnya Buat Jajan dan Ditabung
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Pemerintah Revisi Data Penerima Bansos Juli 2025, Cek NIK KTP Anda
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Cara Membersihkan Lumut di Dalam Toren Air dan Mencegahnya Datang Kembali
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Ciri Orang Cerdas Menurut Psikolog, Einstein, dan Socrates
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Tak Biasa, SD Swasta di Gunungkidul Ini Gelar MPLS Tanpa Satu pun Murid Baru
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Pindah Domisili Tak Perlu Lagi Surat Pengantar RT/RW dan Gratis, Begini Caranya
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Ironi Keturunan RA Kartini, Cicitnya Kini Hidup Sulit
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Darurat Joget di Baubau: Ketika Joget Tak Lagi Hiburan tapi Ancaman Keamanan
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

Tarif Listrik PLN per kWh 14-20 Juli 2025: Prabayar dan Pascabayar
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Lifestyle

4 Tips Merawat Sepatu Kulit Berwarna Alami agar Tetap Awet
api-2 . LATEST


Terkini Lainnya
145 Ton Sampah Pasar Bau Ini Diolah Jadi Pupuk Cair, Begini Caranya!
145 Ton Sampah Pasar Bau Ini Diolah Jadi Pupuk Cair, Begini Caranya!
Bandung
Kelakuan MeWabup Cianjur Ramzi Murka kepada Pemerkosa Anak 16 Tahun: Kelakuan Mereka Binatang!reka seperti Binatang, Ramzi: Maaf, Kalau Saya Bicara Kasar...
Kelakuan MeWabup Cianjur Ramzi Murka kepada Pemerkosa Anak 16 Tahun: Kelakuan Mereka Binatang!reka seperti Binatang, Ramzi: Maaf, Kalau Saya Bicara Kasar...
Bandung
Tangis Bayi Pecah di Mobil Polisi, Terungkap Akan Dijual ke Singapura!
Tangis Bayi Pecah di Mobil Polisi, Terungkap Akan Dijual ke Singapura!
Bandung
Sekolah Rakyat Menengah Atas 11 Bandung Tes DNA Siswa Baru, Semua Kegiatan Dicatat Sejak Bangun Pagi
Sekolah Rakyat Menengah Atas 11 Bandung Tes DNA Siswa Baru, Semua Kegiatan Dicatat Sejak Bangun Pagi
Bandung
Main Ponsel dan Pakai Earphone Saat Paripurna, Anggota DPRD: Saya Lagi Zoom, Sebentar Kok!
Main Ponsel dan Pakai Earphone Saat Paripurna, Anggota DPRD: Saya Lagi Zoom, Sebentar Kok!
Bandung
Sekolah Rakyat: Seragam Dapat, Pakaian Dalam pun Ditanggung Negara!
Sekolah Rakyat: Seragam Dapat, Pakaian Dalam pun Ditanggung Negara!
Bandung
Lewati Dinamika Panjang, TMC Eternal Home Resmi Dibuka Layani Semua Umat
Lewati Dinamika Panjang, TMC Eternal Home Resmi Dibuka Layani Semua Umat
Bandung
Polda Jabar Ungkap Perdagangan Bayi ke Singapura, 6 Bayi Diselamatkan
Polda Jabar Ungkap Perdagangan Bayi ke Singapura, 6 Bayi Diselamatkan
Bandung
Farhan Bolehkan Siswa di Bandung Bawa Ponsel ke Sekolah, tapi…
Farhan Bolehkan Siswa di Bandung Bawa Ponsel ke Sekolah, tapi…
Bandung
Bertemu Erick Thohir, Dedi Mulyadi Bahas Pengembalian Lahan Perhutani Jadi Perkebunan
Bertemu Erick Thohir, Dedi Mulyadi Bahas Pengembalian Lahan Perhutani Jadi Perkebunan
Bandung
Semangat Jagat dan Edina: Menjemput Asa di Sekolah Rakyat...
Semangat Jagat dan Edina: Menjemput Asa di Sekolah Rakyat...
Bandung
3 Pejabat DLH Sukabumi Jadi Tersangka Korupsi Truk Sampah Rp 877 Juta
3 Pejabat DLH Sukabumi Jadi Tersangka Korupsi Truk Sampah Rp 877 Juta
Bandung
Masuk Sekolah Lebih Pagi, Disdik Cianjur: Wajar Masih Mengantuk...
Masuk Sekolah Lebih Pagi, Disdik Cianjur: Wajar Masih Mengantuk...
Bandung
Kasus Bayi Meninggal, Dedi Mulyadi Terjunkan Tim Khusus Audit RS Linggajati Kuningan
Kasus Bayi Meninggal, Dedi Mulyadi Terjunkan Tim Khusus Audit RS Linggajati Kuningan
Bandung
Dedi Mulyadi Kembali Menangis Lihat Bogor: Rakyat Jadi Keset, Konglomerat Kaya dari Gunung
Dedi Mulyadi Kembali Menangis Lihat Bogor: Rakyat Jadi Keset, Konglomerat Kaya dari Gunung
Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
"Kado" Bastille Day Macron, Tambah Anggaran Militer Perancis Rp 123 Triliun
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau