Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Polisi Telusuri Video Pria Bertato yang Letuskan Senjata Api di Garut

Kompas.com - 20/11/2023, 05:05 WIB
Glori K. Wadrianto

Editor

GARUT, KOMPAS.com - Kepolisian Resor Garut menerjunkan sejumlah personel untuk menelusuri kebenaran video yang memperlihatkan aksi seorang pria bertato meletuskan senjata api.

Aksi itu dilakukan di suatu tempat di Kabupaten Garut, Jawa Barat.

"Sedang kita telusuri dan ada beberapa orang yang sudah kita tanyai, dan pengakuan mereka pernah melihatnya."

Demikian kata Kepala Satuan Reskrim Polres Garut AKP Ari Rinaldo kepada wartawan di Garut, Minggu (19/11/2023) kemarin.

Baca juga: Fakta-fakta ASN BNN Pukul Kepala Pengendara Motor di Cawang Pakai Pistol

Kini, kepolisian sudah meminta keterangan sejumlah orang yang pernah melihat dan mengetahui keberadaan orang itu.

"Ada beberapa orang yang mengenali, pernah melihat," kata Ari seperti dikutip dari Kantor Berita Antara.

Ia menyampaikan, hasil penyelidikan dan keterangan sejumlah orang itu dapat mengarah kepada kepada ciri-ciri orang tersebut.

"Ciri-ciri sudah diketahui, mudah-mudahan dalam waktu dekat segera ketangkap," kata Ari.

Ari mengungkapkan, kepolisian perlu menangkap warga yang membawa senjata api tersebut karena telah menimbulkan keresahan bagi masyarakat umum.

Meskipun selama ini tidak ada laporan aksi kejahatan menggunakan senjata api, kata dia, Polisi tetap harus menangkapnya, karena khawatir ada penyalahgunaan dari orang tersebut.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya
Piala Presiden 2025, Polisi Periksa 4 Kali Penonton, 2.632 Personel Dikerahkan
Piala Presiden 2025, Polisi Periksa 4 Kali Penonton, 2.632 Personel Dikerahkan
Bandung
Truk Ekspedisi Paket Terperosok di Km 162 Tol Cipali, Arah Cirebon Sempat Tersendat
Truk Ekspedisi Paket Terperosok di Km 162 Tol Cipali, Arah Cirebon Sempat Tersendat
Bandung
Hadapi Sesar Lembang, Bupati Bandung Harap Ada Pertemuan Kepala Daerah Se-Bandung Raya
Hadapi Sesar Lembang, Bupati Bandung Harap Ada Pertemuan Kepala Daerah Se-Bandung Raya
Bandung
Pemkot Cimahi Bahas Batas Wilayah dengan Bandung Barat, Tanda Tangani MoU Bersama
Pemkot Cimahi Bahas Batas Wilayah dengan Bandung Barat, Tanda Tangani MoU Bersama
Bandung
Teras Cihampelas Ada atau Tidak, Macet Tetap Terjadi Setiap Hari
Teras Cihampelas Ada atau Tidak, Macet Tetap Terjadi Setiap Hari
Bandung
BPBD Cianjur Catat 29 Bencana, 8.000 Jiwa Terdampak, Waspadai Cuaca Ekstrem
BPBD Cianjur Catat 29 Bencana, 8.000 Jiwa Terdampak, Waspadai Cuaca Ekstrem
Bandung
Ayah di Purwakarta Injak Anak karena Istri Ajukan Cerai, Kini Ditangkap
Ayah di Purwakarta Injak Anak karena Istri Ajukan Cerai, Kini Ditangkap
Bandung
Bandung Zoo Kembali Dibuka, Tiket Rp 65.000 Diminati Pengunjung
Bandung Zoo Kembali Dibuka, Tiket Rp 65.000 Diminati Pengunjung
Bandung
PKL Tolak Teras Cihampelas Dibongkar: Dibenerin Bukan Dirobohin, Omzet Sempat Naik
PKL Tolak Teras Cihampelas Dibongkar: Dibenerin Bukan Dirobohin, Omzet Sempat Naik
Bandung
Pemuda Asal Jakarta Tewas Tertindih Motor di Sawah Sukabumi
Pemuda Asal Jakarta Tewas Tertindih Motor di Sawah Sukabumi
Bandung
Balita Diinjak Ayah Kandung di Purwakarta, Pelaku Diburu Polisi
Balita Diinjak Ayah Kandung di Purwakarta, Pelaku Diburu Polisi
Bandung
 DLHK Kerahkan Buldozer Angkut 90 Ton Sampah di Pasar Gedebage Bandung
DLHK Kerahkan Buldozer Angkut 90 Ton Sampah di Pasar Gedebage Bandung
Bandung
Teras Cihampelas, Mimpi Ridwan Kamil yang Ingin Dibongkar Dedi Mulyadi
Teras Cihampelas, Mimpi Ridwan Kamil yang Ingin Dibongkar Dedi Mulyadi
Bandung
Ambulans Bawa Jenazah Kena Tilang ETLE di Jakarta, Sopirnya Bertanya-tanya...
Ambulans Bawa Jenazah Kena Tilang ETLE di Jakarta, Sopirnya Bertanya-tanya...
Bandung
Terdampak Pembangunan Tol Bocimi, 260 Makam di Sukabumi Dipindahkan
Terdampak Pembangunan Tol Bocimi, 260 Makam di Sukabumi Dipindahkan
Bandung
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau