Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tentang Piala Wali Kota Padang dan Jadwal Pertandingan

Kompas.com - 04/12/2017, 16:40 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.com - Piala Wali Kota Padang kembali digelar pada 2017. Turnamen yang mempertemukan enam tim ini akan dihelat di Stadion H Agus Salim, Padang, mulai 6 hingga 10 Desember 2017.

Enam tim yang tampil dalam ajang ini adalah Semen Padang, PSP Padang, Persiraja Banda Aceh, PSPS Pekanbaru, Mojokerto Putra, dan Persigo Semeru FC.

Sebanyak enam tim tersebut dibagi ke dalam dua grup, yakni A dan B.

Grup A dihuni Semen Padang, PSP Padang, dan Persiraja Banda Aceh. Adapun Grup B diisi oleh PSPS Pekanbaru, Mojokerto Putra, dan Persigo Semeru FC.

Setelah melewati babak penyisihan, masing-masing juara grup akan bertemu di final yang akan digelar pada Minggu (10/12/2017).

Baca juga : Piala Wali Kota Padang Tanpa Juara Bertahan Persib?

Sebelum partai puncak, ada perebutan tempat ketiga yang mempertemukan masing-masing runner-up grup.

Semen Padang versus Persiraja akan menjadi laga pembuka. Pertandingan ini akan digelar pada Rabu (6/12/2017) pukul 13.30 WIB. 

Piala Wali Kota Padang adalah turnamen sepak bola yang bergulir pertama kali pada tahun 1980-an.

Baca juga: Guru Tampar Murid Lalu Didenda Rp 25 Juta, Wagub Jateng: Anak yang Jadi Korban kalau Dibesar-besarkan

Turnamen ini digelar dalam rangka perpisahan atau akhir masa tugas Wali Kota Padang, Hasan Basri Durin.

Dulu turnamen ini bernama Hasan Basri Durin Farewell Cup pada tahun 1981.

Pada tahun berikutnya, Wali Kota Padang Sjahrul Udjud melanjutkan turnamen dengan nama Piala Wali Kota Padang.

Baca juga: Eks Marinir Satria Arta Minta Pulang, Negara Diminta Jangan Abaikan Hukum karena Kasihan

Turnamen tersebut berlangsung sampai 1992 dan Semen Padang berhasil mempertahankan gelar tiga kali berturut-turut.

Pada 1993, turnamen ini tidak terselenggara. Piala Wali Kota Padang kembali digelar pada 2015 oleh Mahyeldi Anshajrullah sebagai Wali Kota Padang.

Saat itu, Persib Bandung menjadi juara dengan mengalahkan Persiba Balikpapan dengan skor 2-0.

Baca juga: Kalender Libur Agustus 2025, Catat Tanggal Merah dan Cuti Bersama

Pada 2016, turnamen ini dimenangkan oleh PON Kaltim.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Terkini Lainnya
AC Milan di Singapura, Kontes Timang Bola, Rejeki untuk Fan Indonesia
AC Milan di Singapura, Kontes Timang Bola, Rejeki untuk Fan Indonesia
Liga Italia
Timnas U23 Malaysia Tahan Indonesia, Kumis Aysar Hadi Picu Sorotan
Timnas U23 Malaysia Tahan Indonesia, Kumis Aysar Hadi Picu Sorotan
Timnas Indonesia
Striker Malaysia U23 Fergus Tierney Senang Bermain di SUGBK, Doakan Indonesia
Striker Malaysia U23 Fergus Tierney Senang Bermain di SUGBK, Doakan Indonesia
Timnas Indonesia
Mateo Retegui Resmi ke Al-Qadsiah, Rekor Transfer Pemain Italia
Mateo Retegui Resmi ke Al-Qadsiah, Rekor Transfer Pemain Italia
Liga Lain
Keisuke Honda Bicara Peluang Latih Klub Indonesia, Mimpi Juara Dunia
Keisuke Honda Bicara Peluang Latih Klub Indonesia, Mimpi Juara Dunia
Liga Indonesia
Rehan/Gloria ke 16 Besar, Ingin Bikin Kejutan di China Open 2025
Rehan/Gloria ke 16 Besar, Ingin Bikin Kejutan di China Open 2025
Badminton
Calon Lawan Timnas U23 Indonesia di Semifinal Piala AFF U23 2025
Calon Lawan Timnas U23 Indonesia di Semifinal Piala AFF U23 2025
Timnas Indonesia
Penyesalan Putri KW Usai Tersingkir dari China Open 2025
Penyesalan Putri KW Usai Tersingkir dari China Open 2025
Badminton
Hasil China Open 2025, Rehan/Gloria Melaju ke Babak Kedua
Hasil China Open 2025, Rehan/Gloria Melaju ke Babak Kedua
Badminton
Alwi Farhan Tersingkir di China Open 2025 Walau Sempat Kejutkan Ranking 1 Dunia
Alwi Farhan Tersingkir di China Open 2025 Walau Sempat Kejutkan Ranking 1 Dunia
Badminton
Semifinal Piala AFF U23 2025, Evaluasi Timnas U23 Indonesia
Semifinal Piala AFF U23 2025, Evaluasi Timnas U23 Indonesia
Timnas Indonesia
Daftar Top Skor ASEAN U23 Championship 2025, Jens Raven Teratas
Daftar Top Skor ASEAN U23 Championship 2025, Jens Raven Teratas
Timnas Indonesia
Lawan Timnas U23 Indonesia di Semifinal ASEAN U23 Championship 2025 
Lawan Timnas U23 Indonesia di Semifinal ASEAN U23 Championship 2025 
Timnas Indonesia
Bryan Mbeumo Resmi Gabung Manchester United, Pakai Nomor 19
Bryan Mbeumo Resmi Gabung Manchester United, Pakai Nomor 19
Liga Inggris
Jadwal Timnas U23 Indonesia di Semifinal Piala AFF U23 2025
Jadwal Timnas U23 Indonesia di Semifinal Piala AFF U23 2025
Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau