Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juventus Kalah, Sarri Heran Ronaldo Cs Cuma Cepat di Latihan

Kompas.com - 27/02/2020, 08:20 WIB
Mochamad Sadheli

Penulis

KOMPAS.com - Pelatih Juventus, Maurizio Sarri, benar-benar menumpahkan kekesalannya setelah timnya kalah 0-1 saat bertandang ke markas Olympique Lyon.

Pertandingan Lyon vs Juventus merupakan leg pertama babak 16 besar Liga Champions.

Duel sengit Lyon vs Juventus usai digelar di Stadion Parc Olympique Lyonnais pada Kamis (27/2/2020) dini hari WIB.

Sarri menjelaskan bahwa penampilan Cristiano Ronaldo cs lambat dalam mengalirkan bola.

Eks pelatih Chelsea itu heran dengan performa yang ditampilkan anak asuhnya. Padahal dalam latihan, mereka bisa bermain lebih cepat.

Baca juga: Lyon Vs Juventus, Cristiano Ronaldo dkk Kalah karena Lambat

"Saya tidak paham mengapa bola bergerak dua kali lebih cepat saat latihan dibanding dengan situasi saat laga," kata Sarri kepada Sky Sport Italia.

"Saya tidak tahu mengapa, saya tidak bisa membuat pada pemain memahami pentingnya mengalirkan bola dengan cepat," terang dia menegaskan.

"Ini permasalahan dasar, kami akan terus mengupayakan itu dan cepat atau lambat, konsep itu akan ada di kepala mereka," terang Sarri mencecar.

Lebih buruknya, Ronaldo dkk tak bisa membuat satupun tendangan mengarah ke gawang dari 14 kali percobaan.

Baca juga: Hanya Cristiano Ronaldo yang Mampu Cetak Gol untuk Juventus

Berdasarkan statisik, Juve sangat unggul penguasaan bola dengan 64 persen.

"Ketika bola itu lambat, Anda kehilangan posisi, Anda membuat lawan mendekatimu, menekan dan mencuri bola itu," ujar pelatih asal Napoli ini.

"Saya tida berpikir tekanan Lyon itu kuat. Kami hanya lambat, tidak memvariasi tempo.

"Ketika Anda melakukan hal itu, terus terang Anda tidak membuat apa-apa," terang Sarri menambahkan.

Sebagai informasi, Juventus memang tak begitu impresif pada babak pertama. Namun di 45 menit berikutnya, mereka tampil lebih agresif dibanding sebelumnya.

Baca juga: Fakta Menarik Lyon Vs Juventus, Bianconeri 0 Shot on Target

Akan tetapi, pertahanan Lyon sangat rapat dan sulit ditembus oleh Paulo Dybala cs.

"Babak kedua lebih baik karena bola bergerak sedikit lebih cepat," ujar dia.

"Ada sedikit lebih banyak gerakan dari bola dan kami bisa mengurung mereka di kotak penalti. Khususnya akhir-akhir laga," tandasnya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

Konsisten Berantas Judol, DANA Edukasi Pengguna lewat Film “Agen+62”
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Akhir 75 Tahun Kemenag Urus Haji, Ditutup dengan Permintaan Maaf
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Pemerintah Revisi Data Penerima Bansos Juli 2025, Cek NIK KTP Anda
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Kejagung Tetapkan 4 Tersangka Kasus Laptop Chromebook Kemendikbudristek
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

PT Pelni Buka Lowongan Kerja hingga 18 Juli 2025, Cek Syaratnya
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Money

Trump Umumkan Kesepakatan Tarif Baru dengan RI, Singgung Peran Presiden Prabowo
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Soal Pembelian PT DNP, Kubu Dahlan Iskan: Tunjukkan Bukti, jika Tidak Jawa Pos Tak Tahu Malu
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Hotman Paris Sebut Jaksa Agung 2017 Bolehkan Impor Gula, Tom Lembong Bisa Bebas
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

6 Dokumen Kependudukan yang Tidak Perlu Lagi Surat Pengantar RT/RW
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

Cara Membersihkan Lumut di Dalam Toren Air dan Mencegahnya Datang Kembali
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Nadiem Sudah Rencanakan Pengadaan Sebelum Jabat Menteri, Dibahas di Grup "Mas Menteri Core Team"
api-2 . LATEST
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Kejagung Dalami Keterlibatan Nadiem Makarim di Kasus Chromebook, Termasuk Investasi Google ke Gojek
api-2 . LATEST


Terkini Lainnya
Timnas U23 Indonesia Vs Brunei: Kondisi Jens Raven Usai Alami Keram
Timnas U23 Indonesia Vs Brunei: Kondisi Jens Raven Usai Alami Keram
Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia Vs Brunei, Bahagianya Jens Raven Usai Menggila Borong 6 Gol
Timnas U23 Indonesia Vs Brunei, Bahagianya Jens Raven Usai Menggila Borong 6 Gol
Timnas Indonesia
Tatap SEA Games 2025, Timnas Cricket Indonesia Terus Bersiap Ikuti Turnamen
Tatap SEA Games 2025, Timnas Cricket Indonesia Terus Bersiap Ikuti Turnamen
Sports
Kalah Telak, Brunei Darussalam Petik Pelajaran Berharga dari Indonesia
Kalah Telak, Brunei Darussalam Petik Pelajaran Berharga dari Indonesia
Timnas Indonesia
Evaluasi Fajar/Fikri Usai Menangi Duel Merah Putih di Japan Open 2025
Evaluasi Fajar/Fikri Usai Menangi Duel Merah Putih di Japan Open 2025
Badminton
Erick Thohir Bahas Skor Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 8-0, Pantang Puas Diri
Erick Thohir Bahas Skor Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 8-0, Pantang Puas Diri
Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesian Vs Brunei 8-0: Vanenburg Bicara Penurunan di Babak Kedua
Hasil Timnas U23 Indonesian Vs Brunei 8-0: Vanenburg Bicara Penurunan di Babak Kedua
Timnas Indonesia
Kata-kata Jens Raven Usai Bikin 6 Gol ke Gawang Brunei Darussalam
Kata-kata Jens Raven Usai Bikin 6 Gol ke Gawang Brunei Darussalam
Timnas Indonesia
Klasemen Piala AFF U23 2025 Usai Skor Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 8-0
Klasemen Piala AFF U23 2025 Usai Skor Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 8-0
Timnas Indonesia
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 8-0: Jens Raven 6 Gol, Garuda Muda Perkasa
Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 8-0: Jens Raven 6 Gol, Garuda Muda Perkasa
Timnas Indonesia
Live Skor Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 8-0: Jens Raven Cetak 6 Gol
Live Skor Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 8-0: Jens Raven Cetak 6 Gol
Timnas Indonesia
Babak I Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 7-0: Sensasi 5 Gol Jens Raven
Babak I Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 7-0: Sensasi 5 Gol Jens Raven
Timnas Indonesia
Live Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 6-0: Jens Raven Ukir 4 Gol
Live Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 6-0: Jens Raven Ukir 4 Gol
Timnas Indonesia
Live Skor Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 4-0: Jens Raven Hattrick
Live Skor Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 4-0: Jens Raven Hattrick
Timnas Indonesia
Live Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 3-0: Arkhan Fikri Cetak Gol Ketiga
Live Hasil Timnas U23 Indonesia Vs Brunei 3-0: Arkhan Fikri Cetak Gol Ketiga
Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Hasil Final Chelsea vs PSG 3-0: Cole Palmer Cetak Brace, The Blues Juara
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau