Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ketidakpuasan Bernardo Tavares di Balik Kemenangan PSM

Kompas.com - 29/08/2023, 11:00 WIB
Ferril Dennys

Penulis

KOMPAS.com - PSM Makassar kembali melanjutkan tren positif usai menang di Kualifikasi Piala AFC.

Kemenangan kembali diraih tim berjulukan Juku Eja tersebut seusai mengalahkan Persis Solo di Stadion Gelora BJ Habibie Parepare, Senin (28/8) malam. PSM menang 1-0 berkat gol tunggal Kenzo Nambu. 

Meski mampu meraih tambahan tiga poin, pelatih PSM Bernardo Tavares menyoroti jumlah gol yang tercipta. Padahal, PSM memiliki banyak peluang tetapi hanya 1 gol yang tercipta.

Baca juga: Hasil dan Klasemen Liga 1: Arema Menang Perdana, Tak Lagi Juru Kunci

Sepanjang laga timnya mampu melakukan tembakan sebanyak 16 kali, tembakan mengarah ke gawang 5 kali dan hanya berhasil mencetak 1 gol.

Sejak menit awal Yakob Sayuri dkk langsung mengambil inisiatif penyerangan meskipun lawan lebih unggul dalam penguasaan bola 67 persen.

Gol dicetak Kenzo Nambu di menit ke-25 yang memanfaatkan peluang di depan gawang Persis memanfaatkan bola rebound dari kreasi bola mati.

Baca juga: Kejagung Minta Hotman Paris Tak Buat Gaduh Usai Sebut Tom Lembong Bisa Bebas

“Saya merasa menang 1-0 dan mendapat tiga poin adalah hasil yang bagus," kata pelatih asal Portugal itu.

"Terkait pertandingan, kita membuat peluang lebih banyak. Kami punya lebih banyak percobaan tembakan dan lebih banyak tembakan tepat sasaran. Kami harus bisa mencetak lebih banyak gol karena kami menciptakan banyak sekali peluang,” imbuhnya.

Selain itu, Bernardo Tavares mengucapkan terima kasih kepada suporter yang telah datang ke stadion meskipun pada hari kerja.

Baca juga: Ini Jenis Video YouTube yang Tak Bisa Diuangkan mulai 15 Juli 2025

Dengan kedatangan suporter, menurut dia, atmosfer pertandingan menjadi bagus, tim mendapatkan energi lebih.

"Suporter yang datang hari ini adalah suporter yang benar-benar suporter sejati. Karena betul-betul berkorban untuk dukung PSM," ucapnya.

Hasil kerja keras tim dan dukungan suporter membuahkan hasil yang positif menempatkan PSM di posisi ke-10 klasemen sementara BRI Liga 1 2023/24 dengan perolehan 14 poin.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya
Jens Raven Siap Tampil Lawan Filipina di Piala AFF U23 2025
Jens Raven Siap Tampil Lawan Filipina di Piala AFF U23 2025
Timnas Indonesia
Lamine Yamal dan Sang Ayah Tanggapi Kontroversi Pesta Ulang Tahun
Lamine Yamal dan Sang Ayah Tanggapi Kontroversi Pesta Ulang Tahun
Liga Spanyol
Timnas U23 Indonesia Vs Filipina, Jaga Fokus Habis Pesta Gol
Timnas U23 Indonesia Vs Filipina, Jaga Fokus Habis Pesta Gol
Timnas Indonesia
Timnas U23 Indonesia vs Filipina, Ujian Sesungguhnya Garuda Muda
Timnas U23 Indonesia vs Filipina, Ujian Sesungguhnya Garuda Muda
Timnas Indonesia
Jadwal Indonesia Vs Filipina, Vanenburg Tegaskan 3 Poin Sangat Penting
Jadwal Indonesia Vs Filipina, Vanenburg Tegaskan 3 Poin Sangat Penting
Timnas Indonesia
Garuda Tantang Raksasa Timur Tengah, di Tengah Optimisme dan Realita
Garuda Tantang Raksasa Timur Tengah, di Tengah Optimisme dan Realita
Timnas Indonesia
Angin Segar Gerald Vanenburg Terkait Kondisi Terkini Jens Raven
Angin Segar Gerald Vanenburg Terkait Kondisi Terkini Jens Raven
Timnas Indonesia
Terkejut Filipina Kalahkan Malaysia, Gerald Vanenburg Minta Hal Ini ke Pemain Timnas U23
Terkejut Filipina Kalahkan Malaysia, Gerald Vanenburg Minta Hal Ini ke Pemain Timnas U23
Timnas Indonesia
Pesan Patrick Kluivert untuk Pemain Diaspora yang Pindah ke Indonesia
Pesan Patrick Kluivert untuk Pemain Diaspora yang Pindah ke Indonesia
Timnas Indonesia
Hasil Voli Indonesia 3-1 Vietnam, Jasen Kilanta Memesona di Jakarta
Hasil Voli Indonesia 3-1 Vietnam, Jasen Kilanta Memesona di Jakarta
Sports
Balas Dendam ke Newcastle, Liverpool Segera Bajak Eks Striker PSG
Balas Dendam ke Newcastle, Liverpool Segera Bajak Eks Striker PSG
Liga Inggris
Gaji Dusan Vlahovic Ketinggian, AC Milan Berpaling ke Posisi Lain
Gaji Dusan Vlahovic Ketinggian, AC Milan Berpaling ke Posisi Lain
Liga Italia
Head-to-head Timnas Indonesia Versus Irak dan Arab Saudi, Siapa Lebih Unggul?
Head-to-head Timnas Indonesia Versus Irak dan Arab Saudi, Siapa Lebih Unggul?
Timnas Indonesia
Satu Grup dengan Arab Saudi dan Irak, Erick Thohir Minta Timnas Indonesia Tampil Habis-Habisan
Satu Grup dengan Arab Saudi dan Irak, Erick Thohir Minta Timnas Indonesia Tampil Habis-Habisan
Timnas Indonesia
Alasan Modric Gabung AC Milan Jelang Usia 40 Tahun, Ada Faktor Real Madrid
Alasan Modric Gabung AC Milan Jelang Usia 40 Tahun, Ada Faktor Real Madrid
Liga Italia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau