Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Fakta Febriola Sinambela Positif Covid-19

Baca di App
Lihat Foto
Instagram/@jkt48.olla
Member JKT48 Febriola Sinambela atau akrab disapa Olla. Olla tergabung di Team T JKT48.
|
Editor: Dian Maharani

JAKARTA, KOMPAS.com - Lagi-lagi, salah satu personel JKT48 dari Team T, Febriola Sinambela dinyatakan positif Covid-19.

Pihak manajemen secara terbuka mengumumkan kabar ini melalui laman resmi JKT48.

Kompas.com merangkum fakta-fakta terkait Olla yang dinyatakan terpapar virus corona.

Baca juga: Member JKT48, Febriola Sinambela Dinyatakan Positif Covid-19

Jalani tes terpisah

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tidak bersama pesonel yang lain, Olla dinyatakan positif Covid-19 setelah menjalani tes secara terpisah.

"(Tes terpisah Olla) dilakukan setelah tes serentak seluruh member dan staf JKT48," kata pihak manajemen.

Baca juga: Positif Covid-19, Febriola Sinambela JKT48 Jalani Isolasi Mandiri

Isolasi mandiri

Setelah terkonfirmasi positif Covid-19, Olla disebut dalam keadaan normal pada umumnya. Dia juga disebut tidak mengalami gejala apapun.

"Yang bersangkutan juga telah menerima obat dan vitamin dari rumah sakit dan akan menjalani isolasi mandiri di rumah," kata manajemen.

Kontak terakhir

Manajemen JKT48 mengumumkan bahwa Olla tidak melakukan kegiatan bersama JKT48 sejak 3 September 2020.

"Olla terakhir kali melakukan kontak dengan member dan staf JKT48 pada Minggu, 3 September dan setelah itu tidak melakukan kegiatan JKT48," ujar pihak manajemen.

Baca juga: Positif Covid-19, Begini Kondisi Terkini Flora JKT48

Personel kedua

Olla merupakan member kedua JKT48 yang dinyatakan positif Covid-19 setelah Flora Shafiq.

Flora terkonfirmasi terpapar virus corona pada 24 September 2020.

Flora juga diketahui sama-sama dari Team T.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi