Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Sinopsis Lily of the Valley, Pergolakan Batin Seorang Ibu, Tayang di Bioskop Online

Baca di App
Lihat Foto
Giovanni Rustanto
Film drama Lily of the Valley (2019) dapat Anda saksikan di Bioskop Online.
|
Editor: Biru Cahya Imanda

JAKARTA, KOMPAS.com - Lily of the Valley mengisahkan pergolakan batin yang dialami seorang ibu saat mengungkap fakta mengejutkan tentang putrinya.

Sutradara dan penulis naskah Giovanni Rustanto kembali merilis film yang mengangkat kisah kehidupan manusia dari sudut pandang berbeda.

Dilansir dari situs resmi Bioskop Online, Giovanni menuturkan bahwa kisah dalam karya terbarunya meliputi konflik yang terasa personal bagi dirinya.

Baca juga: Serba-serbi Bioskop Online, Bayar Mulai dari Rp 5.000 dan Tak Perlu Berlangganan

Film drama berjudul Lily of the Valley ini sendiri dibintangi oleh Imelda Therinne, Adhisty Zara, dam Faris Nahdi.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berdurasi 45 menit, film ini menceritakan kemelut kehidupan Rita (Imelda Therinne) sebagai ibu tunggal.

Jelang ulang tahun putrinya, Lily (Adhisty Zara), Rita mulai mempersiapkan keperluan untuk pesta kecil di rumahnya

Baca juga: Sinopsis Film Story of Kale: When Someones in Love, Tayang Hari Ini di Bioskop Online

Dalam acara ini, Rita juga mengundang beberapa kerabat dekat untuk makan malam bersama.

Namun, di tengah keceriaan ulang tahun Lily, Rita mengungkap fakta mengejutkan tentang putrinya sendiri.

Hal ini pun membuat Rita meragukan dirinya sendiri.

Baca juga: Sinopsis Nay, Menguak Topeng Manusia, Streaming di Bioskop Online ID

Ia khawatir jika selama ini, Lily tidak dibesarkan oleh sosok ibu yang baik.

Simak kelanjutan kisahnya dalam film drama Lily of the Valley yang dapat Anda saksikan di Bioskop Online.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi