Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Caca Handika: Sesalah Apa pun Lesti Kejora, Saya Sudah Maafkan

Baca di App
Lihat Foto
Instagram @handikacaca367.
Caca Handika.
|
Editor: Andi Muttya Keteng Pangerang

JAKARTA, KOMPAS.com - Terlepas dari rasa kecewanya terhadap Lesti Kejora, penyanyi Caca Handika tetap mendukung kegiatan kekasih Rizky Billar itu. 

Terlebih, pemilik nama lengkap Caca Hermanto tersebut telah maafkan perilaku Lesti beberapa tahun lalu. 

"Saya mendukung kok, walaupun sesalah apa pun, saya lebih dulu memaafkan orang kok, gitu," kata Caca seperti dikutip Kompas.com dari kanal YouTube Kamis (24/12/2020). 

Baca juga: Caca Handika Ungkap Nasib Lagu Permintaan Lesti Kejora

Mengenai pengakuannya soal masalah lagu pesanan Lesti, Caca mengatakan hal itu bukanlah untuk mengusik kehidupannya.   

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Justru untuk menyempurnakan predikat dia sebagai orang terhebat untuk sekarang. Jadi ketika saya bicara begini, berarti tolonglah jangan lengahlah dengan hal-hal yang kecil. Ketika dia sudah besar, jangan lengah dengan yang kecil," ucap Caca. 

Semua berawal ketika ia menjadi pelatih vokal di salah satu acara stasiun televisi dan bertemu Lesti, kemudian meminta dibuatkan lagu. 

Baca juga: Peringati Lesti Kejora, Caca Handika: Ketika Sudah Besar, Jangan Lengah dengan Hal Kecil   

Mendengar permintaan tersebut, Caca merasa bangga karena menurut dia Lesti perempuan yang berkualitas, bermartabat, dan merupakan jawara salah satu ajang pencarian bakat.   

Tanpa berlama-lama, Caca langsung membuatkan lagu untuk Lesti, mulai dari pembiayaan hingga syair semuanya rampung.

 

"Sudah saya biayai pemain saxophone, segala macamlah itu, ketika saya kirimkan (lagu) via SMS atau WA waktu itu, sama sekali enggak dijawab, bahkan saya telepon tiga sampai empat kali selalu enggak diangkat," ucap Caca.  

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi