Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Sinopsis Emma, Diadaptasi dari Karya Klasik Jane Austen

Baca di App
Lihat Foto
Courtesy of Box Hill Films - © 2019 Focus Features, LLC.
Anya Taylor-Joy dalam film Emma (2020).
|
Editor: Rheisnayu Cyntara


Jakarta, KOMPAS.com – Emma merupakan film yang diadaptasi dari novel berjudul sama karya Jane Austen yang pertama kali terbit pada 1815.

Berlatar di Inggris era 1800-an, film ini menceritakan kehidupan Emma Woodhouse (Anya Taylor-Joy), perempuan yang cantik nan cerdas.

Baca juga: Sinopsis The Day I Died: Unclosed Case, Misteri Kasus Bunuh Diri

Kehadirannya selalu menjadi perhatian bagi orang-orang di sekitarnya, sayangnya ia dikenal sombong.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kerap kali Emma merasa dirinya yang paling tahu, ia juga suka ikut campur dalam urusan percintaan orang-orang terdekatnya.

Meskipun Emma menyatakan dirinya sebagai pencari jodoh, ia sebenarnya belum menemukan kebahagiaannya.

Baca juga: Sinopsis The Wedding Coach, Mengatasi Stres Persiapan Pernikahan

Sifatnya yang merasa selalu tahu membuatnya buta akan apa yang sebenarnya ia inginkan.

Alhasil, Emma harus menjalani berbagai hubungan percintaan yang rumit dan berujung pada kegagalan.

Akankah Emma berhasil menemukan cinta sejatinya?

Baca juga: Sinopsis An Oriental Odyssey, Kisah Petualangan Berbalut Misteri, Cinta, dan Fantasi

Berbalut komedi dan satire terhadap kelas sosial, kisah Emma pas untuk Anda yang ingin menikmati cerita romantis tetapi berbobot. 

Film Emma kini sudah bisa Anda saksikan di HBO Go.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi