Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Ikatan Cinta Tak Tayang Pukul 19.30 WIB Selama Bulan Ramadhan, tapi...

Baca di App
Lihat Foto
RCTI
Amanda Manopo dan Evan Sanders dalam sinetron Ikatan Cinta (2020).
|
Editor: Novianti Setuningsih

JAKARTA, KOMPAS.com - Selama bulan Ramadhan, sinetron populer Ikatan Cinta dipastikan tak lagi tayang pukul 19.30 WIB.

Sinetron yang dibintangi Arya Saloka dan Amanda Manopo ini akan tayang pukul 20.00 WIB selama satu bulan ke depan.

Perubahan jadwal tayang tersebut diumumkan langsung oleh pihak RCTI lewat akun Instagram resmi.

"Heii, warga pondok pelita seluruh Indonesia. Sudah ada notice nih dari Mas Al dan Andini. Selama bulan ramadhan, Ikatan Cinta akan tayang pukul 20.00 WIB," tulis akun @officialrcti dikutip Kompas.com, Selasa (13/4/2021).

Dalam unggahan itu, Arya Saloka dan Amanda Manopo juga mengumumkan perubahan jadwal tayang Ikatan Cinta.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Baca juga: Glenca Chysara Jawab Teka-teki Sosok Roy di Ikatan Cinta

"Halo pemirsa setia Ikatan Cinta, selama bulan Ramadhan, sinetron Ikatan Cinta akan tayang pukul 8 malam. Jangan sampai kelewatan ya, hanya di RCTI," ungkap Arya Saloka dan Amanda Manopo.

Berikut link unggahan RCTI, https://www.instagram.com/p/CNmQ00CDeJc/?utm_source=ig_web_copy_link.

Sebagai informasi, hingga kini, sinetron Ikatan Cinta telah memasuki episode 235.

Baca juga: Sinopsis Ikatan Cinta 13 April, Al dan Andin Robek Surat Perjanjian

Diceritakan, setelah menjadi pasangan suami istri yang sah pada episode sebelumnya, Al dan Andin tampak semakin mesra.

Hubungan Aldebaran dan Reyna (Ariqa Fakhira Shakila) juga semakin dekat.

Andin pun merasa bahagia karna Aldebaran menyayangi Reyna bagaikan anaknya sendiri.

Oleh karenanya, Andin berharap momen bahagia dirinya, Al dan Reyna akan bertahan selamanya.

Baca juga: Glenca Chysara Bicara Soal Elsa dan Ikatan Cinta

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi