Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Main Film Sweet & Sour, Krystal Jung Banyak Improvisasi

Baca di App
Lihat Foto
Soompi
Aktris dan penyanyi Jung Soo Jung atau lebih dikenal sebagai Krystal eks f(x)
|
Editor: Andi Muttya Keteng Pangerang

JAKARTA, KOMPAS.com - Artis peran Krystal Jung menjadi salah satu pemeran utama dalam film Sweet & Sour arahan sutradara Lee Kae-byeok.

Dalam layar lebar itu, Krystal Jung berperan sebagai Bo-yeong.

Ia mengaku ada banyak adegan yang diimprovisasi.

Baca juga: Jang Ki Yong Langsung Tertarik Saat Baca Skrip Film Sweet & Sour

“Untuk saya jadi karakter Bo-yeong, ada banyak adegan yang kami improvisasi di lokasi syuting. Dan harus saya bilang semua pengalaman syuting ini sangat menyenangkan,” kata Krystal Jung via YouTube live, Senin (1/5/2021).

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pada kesempatan itu, Krystal Jung juga mengungkap alasan mau bermain dalam film Sweet & Sour.

“Ceritanya begitu nyata sehingga terasa seperti sesuatu yang dikatakan salah satu teman saya ‘itu benar-benar terjadi pada saya!’,” ucap Krystal Jung.

Baca juga: Sutradara Ungkap Judul Film Korea Sweet & Sour Terinspirasi dari Sebuah Permen

Dia juga mengaku begitu tertarik dengan karakter Bo-yeong.

“Pada saat yang sama, karakter Bo-yeong menarik bagi saya karena dia adalah karakter yang memberikan elemen dramatis pertunjukan,” tutur Krystal Jung.

Film Sweet & Sour akan tayang pada 4 Juni 2021 di Netflix.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi