Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Hobi Bersepeda, Ussy Sulistiawaty Rela Gelontorkan Uang Ratusan Juta Rupiah

Baca di App
Lihat Foto
KOMPAS.com/ANDIKA ADITIA
Artis peran Ussy Sulistiawaty saat ditemui usai tampil di salah satu acara stasiun televisi swasta di kawasan Mampang, Jakarta Selatan, Senin (19/11/2018).
Penulis: Firda Janati
|
Editor: Tri Susanto Setiawan

JAKARTA, KOMPAS.com - Pembawa acara Ussy Sulistiawaty gemar berolahraga sepeda bersama suaminya, Andhika Pratama.

Ussy Sulistiawaty rela merogok kocek dalam untuk membeli semua kebutuhan olahraga sepeda.

Baca juga: Kiky Saputri Suntik Rasa Percaya Diri Anak Ussy Sulistiawaty

Awalnya dalam konten YouTube Semprod, Enzy Storia, bertanya sudah berapa lama Ussy mulai menyukai olahraga tersebut.

"Kakak sepedaan berarti sudah berapa lama? Baru?" tanya Enzy Storia dikutip dari kanal YouTube KUY Entertainment, Rabu (25/8/2021).

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Baru sebulan," kata Ussy Sulistiawaty.

Baca juga: Fakta Pencurian Kaca Spion Mobil di Rumah Ussy Sulistiawaty

Enzy Storia kemudian bertanya berapa pengeluaran Ussy untuk membeli keperluan bersepeda.

"Selama sebulan ini sudah habis berapa juta?" tanya Enzy Storia.

"Kayaknya enggak juta deh, gue tahu ratusan (juta), enggak mungkin (jutaan), sepedanya dia gue sudah lihat," ujar Hesti Purwadinata menampik pertanyaan Enzy.

Baca juga: Spion Mobil Adiknya Dicuri, Ussy Sulistiawaty: Garasinya Penuh Jadi Parkir di Luar

Meski tak menyebut nominal angkanya, Ussy justru menyinggung soal honor syuting konten Semprod.

"Ya pokoknya syuting Semprod mah enggak nutup. Ya lumayanlah," kata Ussy Sulistiawaty.

Selain bersepeda, Ussy Sulistiawaty juga rajin olahraga golf bersama Andhika Pratama.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi