Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Samuel Rizal Jaga Tradisi Tukar Kado Saat Natal di Keluarga

Baca di App
Lihat Foto
KOMPAS.com/DIAN REINIS KUMAMPUNG
Artis peran Samuel Rizal saat berkunjung di Redaksi Kompas.com di Menara Kompas, Palmerah Selatan, Jakarta Barat, Jumat (12/4/2019).
|
Editor: Andi Muttya Keteng Pangerang

JAKARTA, KOMPAS.com - Aktor peran Samuel Rizal selalu menjaga tradisi tukar kado dalam perayaan Natal di keluarga besarnya.

Momen Natal menjadi waktu untuk berkumpul bersama keluarga dan saling memberikan hadiah.

Uniknya, tradisi tukar kado di keluarga Samuel Rizal tak melulu soal barang-barang mewah.

Baca juga: Rilis Trailer, Makmum 2 Diramaikan Marcella Zalianty dan Samuel Rizal

"Kami biasanya janjian. Misalnya kan entar pasti ambil undian, siapa dapat siapa. Dan saling enggak kasih tahu," kata Samuel saat ditemui di Jakarta Selatan, Sabtu (24/12/2022).

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"Terus biasanya di-block. Oke batasnya Rp 250.000, misalnya, gitu," sambungnya.

Peraturan seperti itu membuat tradisi tukar kado di keluarga Samuel Rizal tetap seru dan menyenangkan.

Baca juga: Samuel Rizal Makin Haus Peran Menantang sejak Usia 30 Tahun

Pemain film Eiffel I'm in Love ini juga merasa dirinya lebih menikmati kebersamaan dengan keluarga pada hari Natal.

"Tapi yang buat gue lebih spesial adalah orangtua gue sudah cukup tua dan gue sudah punya anak. Kumpul sama keluarga juga sudah lebih ke kebersamaanya," tutup Samuel.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi