Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Agensi Minta Penggemar Tidak Kirim Surat dan Hadiah untuk Jin BTS ke Tempat Pelatihan Militer

Baca di App
Lihat Foto
Weverse
Jin BTS menunjukkan rambut cepak ala tentara menjelang berangkat wajib militer pada Selasa, 13 Desember 2022.
Penulis: Cynthia Lova
|
Editor: Andi Muttya Keteng Pangerang

KOMPAS.com - Agensi boy group BTS, Big Hit Music, meminta penggemar agar tidak mengirimkan surat dan hadiah untuk Jin ke pelatihan militer.

Hal tersebut diungkap Big Hit Music pada 5 Januari 2022.

Big Hit Music mengatakan bahwa fasilitas militer tersebut tidak dilengkapi dengan kemampuan untuk mengelola surat dan hadiah dengan jumlah yang banyak.

Baca juga: Pihak Militer Rilis Foto-foto Terbaru Jin BTS di Pusat Pelatihan

Big Hit Music menekankan bahwa kebijakan ini harus diikuti. Bahkan, setelah Jin menyelesaikan pelatihan dasarnya dan ditugaskan ke pangkalan militer selama sisa dinasnya.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alih-alih mengirimkan surat dan hadiah, Big Hit Music meminta penggemar meninggalkan pesan untuk member tertua BTS itu ke Weverse.

Baca juga: Foto Jin BTS Pakai Seragam Tentara Dirilis

Terakhir, agensi juga meminta penggemar untuk tidak menghadiri upacara penyelesaian pelatihan dasar untuk rekrutan baru di pusat pelatihan militer Gyeonggi-do Yeoncheon.

Hal itu dilakukan untuk mencegah kepadatan di pusat pelatihan militer.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Sumber: Allkpop
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi