Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Sinopsis Next Stop Your World, Kisah Dokter Masuk ke Dunia Komik

Baca di App
Lihat Foto
MyDramaList
Drama China Next Stop Your World (2023)
|
Editor: Inas Twinda Puspita

JAKARTA, KOMPAS.com - Next Stop Your World merupakan drama China terbaru yang dapat disaksikan di WeTV.

Drama China ini diadaptasi dari drama Korea W: Two Worlds yang dirilis pada 2016 dengan dibintangi Lee Jong Suk dan Han Hyo Joo.

Zhao Yao Ke dan Brian Chang menjadi pemeran utama dalam drama China Next Stop Your World.

Baca juga: Sinopsis dan Jadwal Tayang True to Love, Drakor Baru Joo Sang Wook

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Next Stop Your World berkisah tentang Wu Yan Zhu (Zhao Yao Ke), seorang dokter dari dunia nyata secara tidak sengaja masuk ke dalam dunia komik.

Dunia komik yang ia masuki merupakan komik ciptaan ayahnya, Wu Cheng Wu (Chen Xu Ming) berjudul W.

Di dunia komik yang terlihat seperti dunia nyata tersebut, ia akan bertemu dengan Jiang Zhe (Brian Chang), karakter utama dalam komik.

Baca juga: Film Captain Phillips: Sinopsis, Pemeran, dan Fakta Menarik

Ia menghadapi berbagai peristiwa aneh dan insiden mencurigakan yang akan mengancam nyawanya.

Agar dapat kembali ke dunia nyata, Wu Yan Zhu harus melakukan hal-hal yang dapat mengguncangkan hati Jiang Zhe.

Keduanya akan terlibat dalam kisah cinta yang rumit di tengah teror misterius.

Baca juga: Sinopsis The Magicians Elephant, Misi Pencarian Bersama Seekor Gajah

Bagaimana kelanjutan kisahnya?

Saksikan drama China Next Stop Your World di WeTV.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi