Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tumbuh bersama kekuatan mimpi perempuan Indonesia

Sinopsis SUGA: Road to D-Day, Film Dokumenter Suga BTS

Baca di App
Lihat Foto
SUGA: Road to D-Day
|
Editor: Rheisnayu Cyntara

JAKARTA, KOMPAS.com - SUGA: Road to D-Day merupakan film dokumenter yang akan menampilkan musikus kenamaan asal Korea Selatan.

Film dokumenter ini telah tayang pada 21 April 2023 lalu dan kini dapat disaksikan melalui layanan streaming Disney+ Hotstar.

Sesuai dengan tajuknya, film ini akan menceritakan bagaimana perjalanan idol sekaligus musikus Korea Selatan, Suga BTS.

Baca juga: Sinopsis IM HERO The Final, Perjalanan Final Konser Lim Young Woong

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Idol dengan nama lahir Min Yoongi ini akan menampilkan bagaimana ia meniti karirnya menjadi musikus besar kelas dunia.

Akan diceritakan juga bagaimana proses Suga untuk mempersiapkan album solonya yang bertajuk D-Day.

Film dokumenter ini pun akan menampilkan bagaimana musik dapat memberikan dunia yang berbeda kepada Suga.

SUGA: Road to D-Day akan merangkum perjalanan Suga dalam mengatasi kekhawatirannya dan berdamai dengan dirinya sendiri.

Baca juga: Sinopsis Louis Tomlinson: All of That Voices, Perjalanan Karier Musisi

Bahkan, dokumenter ini juga akan menampilkan sisi-sisi Suga lainnya, yang sebelumnya tidak diketahui secara umum.

Lantas, seperti apa perjalanan Suga hingga menjadi musikus kelas dunia?

Saksikan film SUGA: Road to D-Day di Disney+ Hotstar.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi