Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Video Aksi Jambret di Medan, Korban Terseret hingga Dirawat di ICU

Kompas.com - 25/10/2022, 14:21 WIB
Dewantoro,
Reni Susanti

Tim Redaksi

 

MEDAN, KOMPAS.com - Polisi mengejar pelaku jambret di Jalan Duyung, Kelurahan Pandau Hulu II, Kecamatan Medan Area yang menyebabkan korbannya dirawat di rumah sakit. 

Aksi jambret itu terekam CCTV pada Sabtu (22/10/2022) dan viral di media sosial. Terlihat di video itu, korban berboncengan dengan temannya menaiki sepeda motornya.

Kemudian, keduanya dipepet dua pengendara sepeda motor yang merupakan jambret. Di video, jambret mengambil sesuatu dari korban kemudian melaju dengan kencang.  

Baca juga: Aksi Jambret di Solo, Korban Warga Brebes Dipepet, Emas 20 Gram Raib

Sementara korban yang terlihat berusaha mempertahankan barangnya, terjatuh di jalan. Salah satu korban yang terjatuh terlihat tak bergerak lagi, diduga pingsan.

Sedangkan temannya masih mampu duduk. Keterangan di akun @inimedanbungg, korban terluka parah dirawat di ICU.

Dikonfirmasi melalui telepon pada Selasa (25/10/2022) siang, Kasatreskrim Polrestabes Medan, Kompol T Fathir Mustafa mengaku masih melakukan pengejaran.

"Iya benar (terjadi aksi jambret) korban dirawat di rumah sakit. (Pelaku) kami kejar," ujarnya singkat. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya
Pemkab Deli Serdang Segel MTs Al Washliyah, Bobby Jelaskan Duduk Perkara
Pemkab Deli Serdang Segel MTs Al Washliyah, Bobby Jelaskan Duduk Perkara
Medan
20 Hektar Lahan Hutan di Toba Terbakar, Sudah 3 Hari Api Belum Padam
20 Hektar Lahan Hutan di Toba Terbakar, Sudah 3 Hari Api Belum Padam
Medan
Kasus Penyegelan MTs Al Washliyah, DPRD Panggil Pemkab Deli Serdang
Kasus Penyegelan MTs Al Washliyah, DPRD Panggil Pemkab Deli Serdang
Medan
Kronologi Ayah dan Anak Bunuh Pekerja Panglong di Deli Serdang
Kronologi Ayah dan Anak Bunuh Pekerja Panglong di Deli Serdang
Medan
Satu Keluarga Nginap di Polres Langkat karena Diancam Preman
Satu Keluarga Nginap di Polres Langkat karena Diancam Preman
Medan
Mahasiswi Tewas Tertimpa Pohon di Langkat, BPBD Ingatkan Ini
Mahasiswi Tewas Tertimpa Pohon di Langkat, BPBD Ingatkan Ini
Medan
Tikam Pemotor hingga Pingsan, Pria di Langkat Cemburu Lihat Pacarnya Dibonceng
Tikam Pemotor hingga Pingsan, Pria di Langkat Cemburu Lihat Pacarnya Dibonceng
Medan
Sekolah 5 Hari di Sumut Diterapkan, Siswa SMA Pulang Sore dan Ngantuk di Kelas
Sekolah 5 Hari di Sumut Diterapkan, Siswa SMA Pulang Sore dan Ngantuk di Kelas
Medan
Prajurit TNI Tembak Mati Pelajar di Sergai Dituntut 18 Bulan Penjara, Keluarga: Tidak Adil!
Prajurit TNI Tembak Mati Pelajar di Sergai Dituntut 18 Bulan Penjara, Keluarga: Tidak Adil!
Medan
'Mak, Kalau Aku Nanti di Asrama Sekolah Rakyat, Siapa Bantu Mamak?'
"Mak, Kalau Aku Nanti di Asrama Sekolah Rakyat, Siapa Bantu Mamak?"
Medan
Heboh 2 Ormas di Langkat Bentrok Pakai Sajam, 3 Orang Dibacok
Heboh 2 Ormas di Langkat Bentrok Pakai Sajam, 3 Orang Dibacok
Medan
Jauh dari Orang Tua, Anak Didik Sekolah Rakyat di Medan Dibuat Nyaman Lebih Dulu
Jauh dari Orang Tua, Anak Didik Sekolah Rakyat di Medan Dibuat Nyaman Lebih Dulu
Medan
Cekcok Penumpang dengan Petugas Kereta Api di Medan, Railink Minta Maaf
Cekcok Penumpang dengan Petugas Kereta Api di Medan, Railink Minta Maaf
Medan
Siswa Sekolah Rakyat di Kota Medan Mulai Belajar, Ada 100 Siswa Dibagi 4 Kelas
Siswa Sekolah Rakyat di Kota Medan Mulai Belajar, Ada 100 Siswa Dibagi 4 Kelas
Medan
Lansia di Medan Diserang Perampok sampai Pingsan, Pelakunya Menantu yang Terlilit Utang Judi
Lansia di Medan Diserang Perampok sampai Pingsan, Pelakunya Menantu yang Terlilit Utang Judi
Medan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau