Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Setelah 2 Jam, Kebakaran di Gereja Christ Cathedral Serpong Berhasil Padam

Kompas.com - 27/04/2020, 11:48 WIB
Muhammad Isa Bustomi,
Jessi Carina

Tim Redaksi

TANGERANG SELATAN, KOMPAS.com - Api yang melahap gedung Gereja Christ Cathedral GBI Basilea di kawasan Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Senin (27/4/2020) pagi, sudah dipadamkan.

Kepala Bidang Kedaruratan dan Kesiapsiagaan BPBD Damkar Kabupaten Tangerang Kosrudin mengatakan, api berhasil dipadamkan setelah dua jam.

"Sudah, saat ini sudah bisa dikendalikan. Kejadian dari sekitar pukul 08.00 WIB dan sekarang jam 10 lewat, artinya sekitar dua jam," kata Kosrudin saat dikonfirmasi, Senin.

Baca juga: Kapolsek Pagedangan Cedera Saat Pantau Kebakaran Gereja Christ Cathedral Serpong

Kosrudin menjelaskan, ketinggian Gereja Christ Cathedral di bagian samping menjadi penyebab proses pemadaman yang cukup lama.

"Iya karena gedung bagian samping ini tinggi ya," katanya.

Sebelumnya, Gereja Christ Cathedral GBI Basilea yang berlokasi di kawasan Pagedangan, Kabupaten Tangerang, Senin (27/4/2020) pagi, terbakar.

Baca juga: PDI-P Sebut Arteria Dahlan sebagai "Kader Bagus" sehingga Digoda Masuk Golkar

Diduga kebakaran terjadi akibat korsleting yang memunculkan api hingga menyambar di bagian sisi tengah gedung atas GBI Basilea.

Beruntung, api berhasil dipadamkan dengan menurunkan 5 unit mobil damkar dari Kabupaten Tangerang dan Tangerang Selatan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

PDI-P Sebut Arteria Dahlan sebagai "Kader Bagus" sehingga Digoda Masuk Golkar
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Saksi Sebut Dirut BUMN Minta Direksi Patungan Beli Emas, Diserahkan ke Kementerian BUMN
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Tren

6 Kriteria Nama yang Akan Ditolak Dukcapil Saat Urus KK dan KTP, Apa Saja?
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Kepingan Misteri Kematian Diplomat Kemlu Mulai Tersusun, Polisi Ungkap Jejak Terakhir ADP
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Angin Segar untuk Pelaku Wisata, "Study Tour" Jabar Jalan Lagi
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Cerita Penerima Adhi Makayasa, Sempat Gagal Masuk Akmil Berujung Jadi Lulusan Terbaik Akpol
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Baru Diresmikan, Sejumlah Pengurus Koperasi Merah Putih di Bondowoso Justru Mendadak Mundur
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Koperasi Merah Putih di Tuban Ditutup 1 Hari Usai Diresmikan, Perusahaan Mitra Tarik Semua Barang
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Legenda Gulat Hulk Hogan Meninggal Di Usia 71 Tahun
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Kejagung Resmi Ajukan Banding atas Vonis Tom Lembong, Tak Setuju Soal Kerugian Negara
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Gelar Karnaval Sound Horeg, Kades di Malang Keluarkan SE agar Warganya Mengungsi
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Penjelasan MAN 1 Cianjur soal Sumbangan Orangtua yang Dibahas Dedi Mulyadi
api-2 . LATEST


Terkini Lainnya
Bersiap, MRT Jakarta Akan Menjangkau Serpong
Bersiap, MRT Jakarta Akan Menjangkau Serpong
Megapolitan
Ada 2 Barang yang Tak Dibawa Turun Diplomat Kemlu Usai 1,5 Jam Diam di Rooftop Kantor
Ada 2 Barang yang Tak Dibawa Turun Diplomat Kemlu Usai 1,5 Jam Diam di Rooftop Kantor
Megapolitan
Jakarta Buka Peluang Investasi Rp 430 Triliun Lewat JIF 2025, Ini Daftarnya
Jakarta Buka Peluang Investasi Rp 430 Triliun Lewat JIF 2025, Ini Daftarnya
Megapolitan
Realita Pahit Anak Muda Mencari Kerja: Kontrak Pendek, Persaingan Ketat, dan Beban Keluarga
Realita Pahit Anak Muda Mencari Kerja: Kontrak Pendek, Persaingan Ketat, dan Beban Keluarga
Megapolitan
Cerita Krisna Jadi Ketua RW di Usia 20 Tahun, Kalahkan PNS hingga Ketua Masjid
Cerita Krisna Jadi Ketua RW di Usia 20 Tahun, Kalahkan PNS hingga Ketua Masjid
Megapolitan
Kepingan Misteri Kematian Diplomat Kemlu Mulai Tersusun, Polisi Ungkap Jejak Terakhir ADP
Kepingan Misteri Kematian Diplomat Kemlu Mulai Tersusun, Polisi Ungkap Jejak Terakhir ADP
Megapolitan
Alasan Erika Carlina Lapor DJ Panda: Agustus Mereka Sudah Siap Serang Akun Aku
Alasan Erika Carlina Lapor DJ Panda: Agustus Mereka Sudah Siap Serang Akun Aku
Megapolitan
Laporkan DJ Panda ke Polisi, Erika Carlina Serahkan Bukti Foto USG
Laporkan DJ Panda ke Polisi, Erika Carlina Serahkan Bukti Foto USG
Megapolitan
Erika Carlina Diperiksa Polisi: Tanpa Kuasa Hukum, Wajah Lelah, dan Mata Panda
Erika Carlina Diperiksa Polisi: Tanpa Kuasa Hukum, Wajah Lelah, dan Mata Panda
Megapolitan
Nikita Mirzani Protes Suami Reza Gladys Ungkit Dokter Detektif di Persidangan
Nikita Mirzani Protes Suami Reza Gladys Ungkit Dokter Detektif di Persidangan
Megapolitan
Pemprov DKI Targetkan Jakarta Masuk 50 Besar Kota Dunia di 2030
Pemprov DKI Targetkan Jakarta Masuk 50 Besar Kota Dunia di 2030
Megapolitan
Erika Carlina Laporkan DJ Panda ke Polda Metro Terkait Dugaan Pengancaman
Erika Carlina Laporkan DJ Panda ke Polda Metro Terkait Dugaan Pengancaman
Megapolitan
Pramono dan Rano Karno Resmikan Nama Stasiun LRT Boulevard Utara Summarecon Mall
Pramono dan Rano Karno Resmikan Nama Stasiun LRT Boulevard Utara Summarecon Mall
Megapolitan
Target Penumpang MRT Lebak Bulus–Serpong, Mulai Pengendara hingga Generasi Muda
Target Penumpang MRT Lebak Bulus–Serpong, Mulai Pengendara hingga Generasi Muda
Megapolitan
Pengamen yang Bentak Sopir Angkot di Bogor Ditawari Jadi Petugas Kebersihan
Pengamen yang Bentak Sopir Angkot di Bogor Ditawari Jadi Petugas Kebersihan
Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Babak Baru Gencatan Senjata Gaza: Israel Sebut Hamas Melunak?
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau