Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Heru Budi Dampingi Jokowi Hadiri Perayaan Imlek Nasional di Lapangan Banteng

Kompas.com - 29/01/2023, 16:00 WIB
Muhammad Naufal,
Nursita Sari

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menghadiri kegiatan Imlek Nasional 2023 di Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Minggu (29/1/2023).

Ia tampak mendampingi Presiden Joko Widodo (Jokowi). Keduanya tiba di Lapangan Banteng sekitar pukul 15.45 WIB.

Jokowi tampak mengenakan batik dengan tali kancing cheongsam berwarna merah. Sementara itu, Heru terlihat memakai batik warna dominan merah.

Baca juga: Heru Budi Sebut Pemprov DKI Siap Dukung Keketuaan Indonesia di ASEAN 2023

Usai menyapa awak media, Jokowi dan Heru langsung menuju kursi yang telah disediakan. Tak hanya Heru, tampak pejabat lain yang mendampingi Jokowi.

Beberapa pejabat negara itu seperti Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Tohir, Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian, hingga Kapolri Jenderal Listyo Sigit.

Perayaan Imlek ini digelar sejumlah organisasi masyarakat (ormas) Tionghoa seperti Persatuan Islam Tionghoa Indonesia (PITI) dan Yayasan Buddha Tzu Chi, serta bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta.

Hingga berita ini ditayangkan, lagu Indonesia Raya tengah dikumandangkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya
Dedi Mulyadi Bantu Tangani Banjir Jakarta dari Hulu, Tata Ruang Jabar Bakal Dibenahi
Dedi Mulyadi Bantu Tangani Banjir Jakarta dari Hulu, Tata Ruang Jabar Bakal Dibenahi
Megapolitan
Penyelundupan 1.193 Pil Ekstasi Modus Permen Digagalkan di Bandara Soekarno-Hatta
Penyelundupan 1.193 Pil Ekstasi Modus Permen Digagalkan di Bandara Soekarno-Hatta
Megapolitan
PT MRT Jakarta Rencanakan Perluasan Rute ke Tangsel Tanpa APBD
PT MRT Jakarta Rencanakan Perluasan Rute ke Tangsel Tanpa APBD
Megapolitan
Pemilik Rumah Ambles di Matraman Pilih Bertahan dan Lakukan Renovasi
Pemilik Rumah Ambles di Matraman Pilih Bertahan dan Lakukan Renovasi
Megapolitan
Imbas Mobil Dibakar GRIB Jaya, Polisi Bersenjata Kawal Pengukuran Tanah di Harjamukti
Imbas Mobil Dibakar GRIB Jaya, Polisi Bersenjata Kawal Pengukuran Tanah di Harjamukti
Megapolitan
Bukan Kiriman dari Bogor, Dedi Mulyadi Sebut Ini Biang Kerok Banjir Jakarta
Bukan Kiriman dari Bogor, Dedi Mulyadi Sebut Ini Biang Kerok Banjir Jakarta
Megapolitan
Ahmad Dhani Laporkan Lita Gading ke Polisi, Pengacara: Ini Kejahatan Serius
Ahmad Dhani Laporkan Lita Gading ke Polisi, Pengacara: Ini Kejahatan Serius
Megapolitan
Pramono Ancam Sanksi ASN yang Bawa Kendaraan Tiap Rabu
Pramono Ancam Sanksi ASN yang Bawa Kendaraan Tiap Rabu
Megapolitan
ODGJ yang Masuk Apartemen Orang Tanpa Izin di Kalibata Bukan WNA Ilegal
ODGJ yang Masuk Apartemen Orang Tanpa Izin di Kalibata Bukan WNA Ilegal
Megapolitan
Diduga Diserobot GRIB Jaya, Polisi Ukur Lahan di Harjamukti
Diduga Diserobot GRIB Jaya, Polisi Ukur Lahan di Harjamukti
Megapolitan
Antisipasi Banjir, Pemprov DKI Siagakan 1.175 Pompa Air
Antisipasi Banjir, Pemprov DKI Siagakan 1.175 Pompa Air
Megapolitan
Aplikasi Bebunge Bekasi Ganti Nama Jadi Bekasikab Super Apps
Aplikasi Bebunge Bekasi Ganti Nama Jadi Bekasikab Super Apps
Megapolitan
Makelar Judi Online Kominfo Ketahuan Anak Sendiri Main Judol
Makelar Judi Online Kominfo Ketahuan Anak Sendiri Main Judol
Megapolitan
WN Afghanistan di Kalibata City yang Diduga ODGJ Ternyata Pengungsi UNHCR
WN Afghanistan di Kalibata City yang Diduga ODGJ Ternyata Pengungsi UNHCR
Megapolitan
Motor Telantar 4 Tahun di Stasiun Tambun, Petugas: Mending Diambil, Biar Kami Jackpot
Motor Telantar 4 Tahun di Stasiun Tambun, Petugas: Mending Diambil, Biar Kami Jackpot
Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau