Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Daftar Harga Mobil Listrik di Indonesia, Mana yang Bakal Jadi Mobil Dinas Heru Budi?

Kompas.com - 21/02/2023, 18:00 WIB
Larissa Huda

Editor

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta bakal melakukan pengadaan 21 mobil listrik tahun ini dari dari anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) DKI Jakarta tahun anggaran 2023.

Kepala Badan Pengelolaan Aset Daerah (BPAD) DKI Jakarta Reza Pahlevi mengakui pengadaan untuk satu mobil listrik tergolong mahal, yakni sekitar Rp 800 juta per unit.

"Anggarannya gede sekali, hampir Rp 800 juta (per unit mobil listrik). (Merek) enggak boleh disebut dong," tutur Reza, Selasa (21/2/2023).

Baca juga: Pemprov DKI Akan Beli 21 Mobil Listrik pada 2023, Harga Per Unit Capai Rp 800 Juta

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono bakal kebagian kendaraan dinas operasional (KDO) berupa mobil listrik dengan harga Rp 800 juta.

Pasalnya, Reza berujar, sebanyak 21 mobil listrik itu diperuntukkan bagi sejumlah pejabat tinggi di lingkungan Pemprov DKI Jakarta.

Selain Heru, beberapa pejabat lain yang akan mendapatkan mobil listrik itu di antaranya itu sekretaris daerah (sekda) DKI Jakarta, asisten sekda DKI, inspektur DKI Jakarta, serta kepala Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) DKI Jakarta.

Baca juga: Heru Budi Akan Kebagian Mobil Dinas Listrik Rp 800 Juta

Meski belum disebutkan secara mendetail jenis mobil listrik tersebut, Kompas.com telah merangkum sejumlah harga mobil listrik yang ada di pasaran per Desember 2023 dengan harga maksimal Rp 800 jutaan.

Hyundai

Kona Electric Signature : Rp 750 juta (OTR Jakarta)
Ioniq Electric Prime : Rp 682 juta (OTR Jakarta)
Ioniq Electric Signature : Rp 723 juta (OTR Jakarta)
Ioniq 5 Prime Standard Range : Rp 748 juta (OTR Jakarta)
Ioniq 5 Signature Standard Range : Rp 809 juta (OTR Jakarta)
Ioniq 5 Prime Long Range : Rp 789 juta (OTR Jakarta)
Ioniq 5 Signature Long Range : Rp 859 juta (OTR Jakarta)

Baca juga: Pengadaan Mobil Listrik untuk Pejabat Pemprov DKI Disetop pada 2024, Ini Alasannya

Wuling

Air ev Standard Range : Rp 238 juta (OTR Jakarta)
Air ev Long Range : Rp 295 juta (OTR Jakarta)
Air ev Long Range with Charging Pile : Rp 311 juta (OTR Jakarta)
Nissan
Leaf One Tone : Rp 728 juta (OTR Jakarta)
Leaf Two Tone : Rp 730 juta (OTR Jakarta)

DFSK

Gelora Electric E-BV : Rp 484 juta (OTR Jakarta)
Gelora Electric E-MB : Rp 582,1 juta (OTR Jakarta)

Baca juga: Pro Kontra Penggunaan Mobil Listrik, Lebih Murah tapi Tak Sepenuhnya Atasi Polusi Udara

Renault

Twizy : Rp 409 juta (OTR Jakarta)

Halaman Berikutnya
Halaman:
Komentar
mana esemk, sdh akan habis jabatan....kagak ade, omdo utk pencitraan


Terkini Lainnya
Sederet Artis Musisi Akan ke Bundaran HI Minggu Pagi, Ada Apa?
Sederet Artis Musisi Akan ke Bundaran HI Minggu Pagi, Ada Apa?
Megapolitan
Pembantu Prabowo Dituding Gagal Terjemahkan Keinginan Presiden soal ODOL
Pembantu Prabowo Dituding Gagal Terjemahkan Keinginan Presiden soal ODOL
Megapolitan
Jadi Korban TPPO, Remaja Asal Lampung Dipaksa Layani 3 Pria
Jadi Korban TPPO, Remaja Asal Lampung Dipaksa Layani 3 Pria
Megapolitan
326 Orang Melamar Jadi PPSU Cipayung, Kuota Hanya 6
326 Orang Melamar Jadi PPSU Cipayung, Kuota Hanya 6
Megapolitan
Pura-pura Cinta Berujung Penipuan, Begini Tips Hindari Love Scamming
Pura-pura Cinta Berujung Penipuan, Begini Tips Hindari Love Scamming
Megapolitan
Perusahaan Angkutan Barang yang Terapkan ODOL Bakal Dapat Insentif
Perusahaan Angkutan Barang yang Terapkan ODOL Bakal Dapat Insentif
Megapolitan
Mayat Wanita Tanpa Busana yang Ditemukan di Sungai Citarum Bekasi Diotopsi
Mayat Wanita Tanpa Busana yang Ditemukan di Sungai Citarum Bekasi Diotopsi
Megapolitan
21 Olahraga Terkena Pajak Hiburan di Jakarta, Mengapa Golf Tidak?
21 Olahraga Terkena Pajak Hiburan di Jakarta, Mengapa Golf Tidak?
Megapolitan
Siap-siap, Tarif Sewa Lapangan Futsal dan Mini Soccer di Jakarta Bisa Naik
Siap-siap, Tarif Sewa Lapangan Futsal dan Mini Soccer di Jakarta Bisa Naik
Megapolitan
2 WNA Afghanistan Ditangkap Imigrasi Saat Kerja Ilegal di Kedai Makanan BSD
2 WNA Afghanistan Ditangkap Imigrasi Saat Kerja Ilegal di Kedai Makanan BSD
Megapolitan
2 WNA Afghanistan Ditangkap di Tangerang, Salahgunakan Izin Tinggal dan Status Pengungsi
2 WNA Afghanistan Ditangkap di Tangerang, Salahgunakan Izin Tinggal dan Status Pengungsi
Megapolitan
Guru Honorer yang Tawari 'Jalur Khusus' SPMB Depok Bergerak Sendiri Hendak Tipu Korban
Guru Honorer yang Tawari "Jalur Khusus" SPMB Depok Bergerak Sendiri Hendak Tipu Korban
Megapolitan
Nelayan Kepulauan Seribu Masih Kesulitan BBM, Janji Kampanye Pramono Ditagih
Nelayan Kepulauan Seribu Masih Kesulitan BBM, Janji Kampanye Pramono Ditagih
Megapolitan
Pramono Klaim Macet Jakarta Turun, Jalan TB Simatupang Tetap Jadi Jalur 'Neraka'
Pramono Klaim Macet Jakarta Turun, Jalan TB Simatupang Tetap Jadi Jalur "Neraka"
Megapolitan
Kronologi Tawuran Maut di Kebon Nanas Jatinegara
Kronologi Tawuran Maut di Kebon Nanas Jatinegara
Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau