Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jabatan Beberapa Kepala Dinas Kosong Usai Rotasi 20 Pejabat, Pemprov DKI Segera Buka Lelang

Kompas.com - 21/03/2023, 18:54 WIB
Muhammad Isa Bustomi,
Nursita Sari

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta segera melakukan lelang jabatan kepala dinas yang kosong setelah merotasi 20 pejabat eselon II pada Selasa (21/3/2023).

Ada beberapa kepala dinas yang dirotasi sehingga jabatan lamanya belum memiliki pengganti. Beberapa di antaranya Dinas Kesehatan, Dinas Pendidikan, dan Dinas Bina Marga.

"Nanti ada Plt. (Untuk pejabatnya) akan segera di-bidding (lelang)," ujar Sekretaris Daerah (Sekda) DKI Jakarta Joko Agus Setyono di Balai Kota Jakarta, Selasa.

Baca juga: Heru Budi Rotasi 20 Pejabat Eselon II DKI Jakarta, Berikut Rinciannya

Joko mengatakan, bidding atau lelang jabatan kepala dinas DKI Jakarta yang kosong direncanakan pada akhir Maret 2023.

"Dalam waktu dekat (akan lelang jabatan). Akhir bulan (Maret) ini. Semoga (tepat waktu) karena kerja terus," kata Joko.

Joko sebelumnya menegaskan, perombakan pejabat eselon II di lingkungan Pemprov DKI bertujuan untuk penyegaran.

"Tadi sudah dilaksanakan (pelantikan). (Alasan merotasi) untuk penyegaran saja, agar segar," ujar Joko.

Baca juga: Heru Budi Rotasi 20 Pejabat Eselon II, Sekda DKI: Penyegaran Saja, agar Segar...

Selain rotasi 20 pejabat eselon II, ada juga 45 pejabat yang dikukuhkan pada Selasa ini.

Adapun 20 pejabat eselon II yang dilantik pada hari ini, yakni:

1. Alifianti Lestari

  • Jabatan lama: Wakil Direktur Administrasi, Umum dan Keuangan Rumah Sakit Umum Daerah Tarakan.
  • Jabatan baru: Direktur Rumah Sakit Umum Daerah Koja

2. Iwan Kurniawan

Baca juga: Gaya Pidato Gibran di Hadapan TNI-Polri Peserta Pendidikan Lemhannas

  • Jabatan lama:Kepala Biro Kesejahteraan Sosial Setda Provinsi DKI Jakarta
  • Jabatan baru: Wakil Direktur Administrasi, Umum dan Keuangan Rumah Sakit Umum Daerah Tarakan.

3. Wahyu Haryadi

  • Jabatan lama: Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi DKI Jakarta
  • Jabatan baru: Kepala Biro Kesejahteraan Sosial Setda Provinsi DKI Jakarta

4. Firmansyah

  • Jabatan lama: Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi DKI Jakarta
  • Jabatan baru: Kepala Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Provinsi DKI Jakarta

5. Yani Wahyu Purwoko

Baca juga: Hanung Bramantyo Unggah Foto Bareng Ariel Tatum, Zaskia Mecca: Dia Lupa Semua Surat Tanah Atas Nama Aku

  • Jabatan lama: Wali Kota Administrasi Jakarta Barat
  • Jabatan baru: Asisten Deputi Gubernur DKI Jakarta Bidang Pengendalian Kependudukan

6. Nama: Uus Kuswanto

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Terkini Lainnya
MRT Jakarta Ungkap Alasan Lamanya Progres Trayek Harmoni-Mangga Besar
MRT Jakarta Ungkap Alasan Lamanya Progres Trayek Harmoni-Mangga Besar
Megapolitan
Pembunuh Pria di Pondok Aren Pura-pura Minta Bantuan Korban demi Kuasai Harta
Pembunuh Pria di Pondok Aren Pura-pura Minta Bantuan Korban demi Kuasai Harta
Megapolitan
Penjelasan Kuasa Hukum Dokter Tifa soal Nama Abraham Samad Muncul dalam Kasus Ijazah Jokowi
Penjelasan Kuasa Hukum Dokter Tifa soal Nama Abraham Samad Muncul dalam Kasus Ijazah Jokowi
Megapolitan
Polisi Sita 2 Mobil Pengangkut Sajam untuk Tawuran di Lubang Buaya
Polisi Sita 2 Mobil Pengangkut Sajam untuk Tawuran di Lubang Buaya
Megapolitan
Produksi Vape Ilegal Berisi Narkoba, 4 WNA Ditangkap di Tangerang
Produksi Vape Ilegal Berisi Narkoba, 4 WNA Ditangkap di Tangerang
Megapolitan
Pembunuh Pria di Pondok Aren Sudah Siapkan Pisau dari Rumah
Pembunuh Pria di Pondok Aren Sudah Siapkan Pisau dari Rumah
Megapolitan
Ternyata Ini Cara Simpel Bedakan Beras Oplosan dan Premium
Ternyata Ini Cara Simpel Bedakan Beras Oplosan dan Premium
Megapolitan
Polisi Tunggu Hasil Tes DNA untuk Ungkap Identitas Mayat Tak Utuh di Kali Ciliwung
Polisi Tunggu Hasil Tes DNA untuk Ungkap Identitas Mayat Tak Utuh di Kali Ciliwung
Megapolitan
Pembunuh Pria di Pondok Aren Ambil Dompet dan Motor Korban Usai Membunuh
Pembunuh Pria di Pondok Aren Ambil Dompet dan Motor Korban Usai Membunuh
Megapolitan
Sepekan Berlalu, Polri Masih Telusuri Kematian Diplomat Kemlu
Sepekan Berlalu, Polri Masih Telusuri Kematian Diplomat Kemlu
Megapolitan
Rano Karno Punya Mimpi Angkat Trofi Juara Bersama Persija di JIS
Rano Karno Punya Mimpi Angkat Trofi Juara Bersama Persija di JIS
Megapolitan
Bank Jakarta Jadi Sponsor Persija, Rano Karno: Biar Masyarakat Makin Tahu
Bank Jakarta Jadi Sponsor Persija, Rano Karno: Biar Masyarakat Makin Tahu
Megapolitan
Lenteng Agung Akan Jadi Pusat Baru Pedagang Hewan Usai Relokasi Pasar Barito
Lenteng Agung Akan Jadi Pusat Baru Pedagang Hewan Usai Relokasi Pasar Barito
Megapolitan
Tak Hanya Pelajar, Pelaku Tawuran di Lubang Buaya Ada Pegawai Bank dan Satpam
Tak Hanya Pelajar, Pelaku Tawuran di Lubang Buaya Ada Pegawai Bank dan Satpam
Megapolitan
Pemprov Jakarta Akan Bangun 4 Pasar Baru, Salah Satunya Dilengkapi Rusun
Pemprov Jakarta Akan Bangun 4 Pasar Baru, Salah Satunya Dilengkapi Rusun
Megapolitan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau