Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Menilik Tingginya Kasus dan Kematian akibat Covid-19 di Jawa-Bali Selama PPKM Level 4

Kompas.com - 03/08/2021, 14:29 WIB
Wahyuni Sahara

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Kasus Covid-19 di Jawa Bali belum menunjukkan penurunan yang signifikan selama penerapan PPKM Level pada 21 Juli hingga 2 Agustus jika dibandingkan dengan periode sebelumnya yaitu pada 8 hingga 20 Juli 2021 saat PPKM Darurat diberlakukan.

Berdasarkan data Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 yang dirangkum Kompas.com, total ada sebanyak 432.666 tambahan kasus baru positif Covid-19 di Jawa Bali pada 8 hingga 20 Juli 2021. Sedangkan kasus kematian tercatat sebanyak 10.217 orang.

Pada 21 Juli hingga 2 Agustus 2021, total kasus harian Covid-19 di Jawa Bali sebanyak 402.428. Jumlah kasus ini sedikit menurun dibandingkan dari periode sebelumnya.

Baca juga: Jokowi Klaim PPKM Level 4 Turunkan Kasus Covid-19, Seperti Apa Faktanya?

Namun, kasus kematian akibat Covid-19 meningkat menjadi 15.481 dari data sebelumnya.

Dari catatan tersebut, itu artinya kasus Covid-19 di Jawa-Bali belum terkendali dengan baik. 

Berikut data penambahan kasus positif harian dan pasien Covid-19 yang meninggal di Jawa-Bali mulai 21 Juli hingga 2 Agustus 2021:

21 Juli 2021

  • DKI Jakarta: Bertambah 5.904 kasus baru positif Covid-19 dan 95 orang meninggal.
  • Banten: Bertambah 1.903 kasus baru positif Covid-19 dan 29 orang meninggal.
  • Jawa Barat: Bertambah 5.950 kasus baru positif Covid-19 dan 119 orang meninggal.
  • Jawa Tengah: Bertambah 4.253 kasus baru positif Covid-19 dan 386 orang meninggal.
  • D.I Yogyakarta: Bertambah 1.648 kasus baru positif Covid-19 dan 87 orang meninggal.
  • Bali: Bertambah 1.111 kasus baru positif Covid-19 dan 23 orang meninggal.
  • Jawa Timur: Bertambah 3.859 kasus baru positif Covid-19 dan 402 orang meninggal.

22 Juli 2021

  • DKI Jakarta: Bertambah 7.058 kasus baru positif Covid-19 dan 194 orang meninggal.
  • Banten: Bertambah 3.333 kasus baru positif Covid-19 dan 20 orang meninggal.
  • Jawa Barat: Bertambah 10.499 kasus baru positif Covid-19 dan 141 orang meninggal.
  • Jawa Tengah: Bertambah 5.371 kasus baru positif Covid-19 dan 402 orang meninggal.
  • D.I Yogyakarta: Bertambah 1.978 kasus baru positif Covid-19 dan 88 orang meninggal.
  • Bali: Bertambah 1.250 kasus baru positif Covid-19 dan 33 orang meninggal.
  • Jawa Timur: Bertambah 6.625 kasus baru positif Covid-19 dan 270 orang meninggal.

Baca juga: PPKM Diperpanjang, Berikut Daftar Kabupaten/Kota Level 2 dan 3 di Pulau Jawa

Halaman:
Komentar
mati krn hoax kebanyakan. gara2 lebih percaya hoax akhirnya pada ga mau ke rs buat periksa
 
Pilihan Untukmu
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Gibran Singgung Effendi Simbolon Dipecat dari PDI-P: Pengorbanannya Sungguh Besar
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Emosi Perusahaannya di Singapura Disita Kejagung, Surya Darmadi: Stres
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Disinggung Gibran, Ini Kisah Effendi Simbolon Dipecat PDIP karena RK
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Regional

Insiden Driver ShopeeFood dan Pelanggan, Ketua RT Minta Maaf Salah Terima Informasi
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Sarjana-sarjana yang Nyemplung Got demi Jadi PPSU...
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Cak Imin Respons Kasus Dugaan Korupsi Kuota Haji Era Gus Yaqut
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Hype

Kaya tapi Tetap Rendah Hati, Irwan Mussry: Apa Gunanya Kalau Kita Enggak Punya Kerendahan Hati
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Edukasi

Syarat Nilai Matematika untuk Daftar STIS 2025, Lulus Langsung Jadi CPNS
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

Peringatan BMKG: Hujan Ekstrem Masih Terjadi di Jakarta, Lalu Bergerak ke Indonesia Timur
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

News

2 Staf Mendagri Tito Dapatkan Kenaikan Pangkat di Polri
api-2 . MOST-POPULAR
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Prov

Keutamaan Puasa Ayyamul Bidh, Sunnah Rasulullah di Pertengahan Bulan Hijriyah
api-2 . LATEST
Konten disembunyikan.
Muat ulang halaman untuk perbarui rekomendasi.

Bola

Liga 1 Ganti Nama Jadi Super League, Ferry Paulus: Demi Branding Lebih Kuat
api-2 . LATEST


Terkini Lainnya
Prabowo Hadiri Hari Kedua KTT BRICS, Bahas Isu Lingkungan dan Kesehatan Global
Prabowo Hadiri Hari Kedua KTT BRICS, Bahas Isu Lingkungan dan Kesehatan Global
Nasional
Singgung soal Lemahnya Tindakan Tegas Terhadap Mafia Haji, DPR: Tidak Ada Efek Jera
Singgung soal Lemahnya Tindakan Tegas Terhadap Mafia Haji, DPR: Tidak Ada Efek Jera
Nasional
Mensos Laporkan Progres Sekolah Rakyat ke DPR, 100 Lokasi Siap Beroperasi 14 Juli 2025
Mensos Laporkan Progres Sekolah Rakyat ke DPR, 100 Lokasi Siap Beroperasi 14 Juli 2025
Nasional
Selasa, PN Jakpus Bacakan Vonis Jaksa yang Tilap Uang Korban Investasi Bodong
Selasa, PN Jakpus Bacakan Vonis Jaksa yang Tilap Uang Korban Investasi Bodong
Nasional
Brigadir Nurhadi Tewas, Polda NTB Didesak Usut Dugaan Penganiayaan
Brigadir Nurhadi Tewas, Polda NTB Didesak Usut Dugaan Penganiayaan
Nasional
Basarnas Curhat Tak Ada Anggaran Perbaiki Alat Pendeteksi Lokasi Kecelakaan
Basarnas Curhat Tak Ada Anggaran Perbaiki Alat Pendeteksi Lokasi Kecelakaan
Nasional
Jaksa: CPIB Singapura Bekukan Rekening Perusahaan Surya Darmadi
Jaksa: CPIB Singapura Bekukan Rekening Perusahaan Surya Darmadi
Nasional
Kemensos: Anggaran Sekolah Rakyat Capai Rp 1,19 Triliun
Kemensos: Anggaran Sekolah Rakyat Capai Rp 1,19 Triliun
Nasional
Emosi Perusahaannya di Singapura Disita Kejagung, Surya Darmadi: Stres
Emosi Perusahaannya di Singapura Disita Kejagung, Surya Darmadi: Stres
Nasional
Perusahaan Surya Darmadi Sudah Buka Lahan untuk Kebun Sawit meski Tak Punya Izin KLHK
Perusahaan Surya Darmadi Sudah Buka Lahan untuk Kebun Sawit meski Tak Punya Izin KLHK
Nasional
Komisi V Sorot Anggaran BMKG-Basarnas Menurun, Padahal Potensi Bencana Meningkat
Komisi V Sorot Anggaran BMKG-Basarnas Menurun, Padahal Potensi Bencana Meningkat
Nasional
Dampingi Presiden Prabowo di KTT BRICS, Menko Airlangga: BRICS Berkomitmen Perkuat Multilateralisme dan Tata Kelola Global
Dampingi Presiden Prabowo di KTT BRICS, Menko Airlangga: BRICS Berkomitmen Perkuat Multilateralisme dan Tata Kelola Global
Nasional
Minta IDI dan Menkes Musyawarah, Saldi Isra: Semuanya Ketemu, Bicara dari Hati ke Hati
Minta IDI dan Menkes Musyawarah, Saldi Isra: Semuanya Ketemu, Bicara dari Hati ke Hati
Nasional
DPR Minta BP Haji Bentuk Penegak Hukum Berantas Oknum pada Pelaksanaan Haji 2026
DPR Minta BP Haji Bentuk Penegak Hukum Berantas Oknum pada Pelaksanaan Haji 2026
Nasional
BMKG: Hujan Ekstrem Masih Akan Terjadi Sepekan ke Depan
BMKG: Hujan Ekstrem Masih Akan Terjadi Sepekan ke Depan
Nasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Pihak KMP Tunu Pratama Jaya Minta Maaf Usai Kapal Tenggelam Sebabkan Korban Jiwa, Janji Evaluasi
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau