Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Merugi Selama Pandemi, 8 Rute Bus Damri di Bandung Berhenti Beroperasi

Kompas.com - 28/10/2021, 15:16 WIB
Putra Prima Perdana,
Aprillia Ika

Tim Redaksi

BANDUNG, KOMPAS.com - Terhitung mulai hari ini, Kamis (28/10/2021), layanan bus kota Damri yang melayani delapan trayek di Kota Bandung berhenti beroperasi.

"Untuk (bus kota) Damri cabang Bandung per tanggal 28 Oktober 2021 kami hentikan sementara kegiatan operasional untuk ke delapan rute," kata Corporate Secretary Perum Damri Sidik Poernomo saat dihubungi, Kamis siang.

Baca juga: 105 Siswa dan 12 Guru Terpapar Corona, 22 Sekolah di Bandung Ditutup

Delapan rute yang dihentikan operasionalnya antara lain:

1. rute Cicaheum-Cibereum,

2. rute Ledeng- Leuwi Panjang,

3. rute Dipatiukur-Leuwi Panjang,

4. rute Elang-Jatinangor via Cibiru,

5. rute Dipatiukur-Jatinangor,

6. rute Kebon Kelapa-Tanjungsari,

7. rute Cicaheum-Leuwi Panjang,

8. rute Alun-alun Bandung Ciburuy.

Baca juga: Masuk ke Taman Kota di Bandung Akan Gunakan Aplikasi PeduliLindungi

"Untuk tiga trayek lainnya masih tetap beroperasi yaitu Jatinangor- Elang via tol, Ciburuy-Kebon Kelapa serta Alun-alun Bandung-Kotabaru Parahyangan," ungkapnya.

Baca juga: Siap-Siap, Tarif Parkir di Pusat Kota Bandung Dipastikan Naik pada Awal Tahun 2022

Penyebab dihentikannya 8 rute Damri

Lebih lanjut Sidik menjelaskan, Perum Damri menghentikan layanan di delapan trayek di Kota Bandung disebabkan mengalami kerugian selama pandemi Covid-19.

"Tahun 2020 secara keseluruhan kami rugi Rp 220 miliar, itu seluruh  Indonesia," ungkapnya.

Kerugian yang diderita Perum Damri menurut Sidik disebabkan menurunnya mobilitas masyarakat ketika Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) sebagai langkah pemerintah untuk menekan angka penyebaran Covid-19.

Halaman:
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Terkini Lainnya
Geledah Kantor dan Rumah Dirut PDAM, Polisi Sita Ratusan Dokumen Diduga Terkait Kasus Suap dan Gratifikasi Rekrutmen PHL
Geledah Kantor dan Rumah Dirut PDAM, Polisi Sita Ratusan Dokumen Diduga Terkait Kasus Suap dan Gratifikasi Rekrutmen PHL
Regional
Melahirkan Diam-diam, Ibu dan Anak di Lebak Buang Bayi ke Selokan
Melahirkan Diam-diam, Ibu dan Anak di Lebak Buang Bayi ke Selokan
Regional
Ada Potensi Gelombang 2 Meter di Perairan Selat Sape Bagian Selatan, Kapal ke TN Komodo Diminta Waspada
Ada Potensi Gelombang 2 Meter di Perairan Selat Sape Bagian Selatan, Kapal ke TN Komodo Diminta Waspada
Regional
Banten Bebaskan Pajak Kendaraan Mutasi, Catat Tanggalnya
Banten Bebaskan Pajak Kendaraan Mutasi, Catat Tanggalnya
Regional
Gubernur Bengkulu Memohon ke BKN Ampuni 22 Kepala Dinas Tak Netral Saat Pilkada
Gubernur Bengkulu Memohon ke BKN Ampuni 22 Kepala Dinas Tak Netral Saat Pilkada
Regional
18 Tahun Lahan Tergenang Bendungan PSN, Warga Kukar Tidur di DPRD Tuntut Ganti Rugi
18 Tahun Lahan Tergenang Bendungan PSN, Warga Kukar Tidur di DPRD Tuntut Ganti Rugi
Regional
Keterangan Pilot Alda Air soal Pesawat Pecah Ban di Bandara Mulia Puncak Jaya
Keterangan Pilot Alda Air soal Pesawat Pecah Ban di Bandara Mulia Puncak Jaya
Regional
Gugatan Ijazah di PN Solo Gugur, KPU: Lembaga Negara Diadili di PTUN
Gugatan Ijazah di PN Solo Gugur, KPU: Lembaga Negara Diadili di PTUN
Regional
Kades di Lampung Timur Ditahan setelah Bacok Warganya Sendiri
Kades di Lampung Timur Ditahan setelah Bacok Warganya Sendiri
Regional
'Cleaning Service' di Medan Dibegal Geng Motor, Punggungnya Ditikam Obeng
"Cleaning Service" di Medan Dibegal Geng Motor, Punggungnya Ditikam Obeng
Regional
Dirtipidum Polri Mengaku Sudah Mengantongi Pelaku Utama Pembunuhan Brigadir Nurhadi
Dirtipidum Polri Mengaku Sudah Mengantongi Pelaku Utama Pembunuhan Brigadir Nurhadi
Regional
Pejalan Kaki Tewas Ditabrak Feeder Trans Semarang, Sopir Terekam Minum Sebelum Kejadian
Pejalan Kaki Tewas Ditabrak Feeder Trans Semarang, Sopir Terekam Minum Sebelum Kejadian
Regional
Cerita Jemaah Haji Nunukan Tertipu Travel Ilegal, Berangkat Pakai Visa Kerja, Disembunyikan di Bagasi
Cerita Jemaah Haji Nunukan Tertipu Travel Ilegal, Berangkat Pakai Visa Kerja, Disembunyikan di Bagasi
Regional
Diperiksa KPK dalam Kasus Dana Hibah, Khofifah Mengaku Ditanya Daftar Pejabat OPD 2021-2024
Diperiksa KPK dalam Kasus Dana Hibah, Khofifah Mengaku Ditanya Daftar Pejabat OPD 2021-2024
Regional
Pabrik Solder Ramah Lingkungan Beroperasi di Batam, Hashim: Investasi Paling Kecil untuk Hilirisasi Mineral
Pabrik Solder Ramah Lingkungan Beroperasi di Batam, Hashim: Investasi Paling Kecil untuk Hilirisasi Mineral
Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau