Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hendak Sita Barang Bukti, Anggota Polda Metro Jaya Diamankan Warga Pandeglang Banten

Kompas.com - 31/01/2022, 18:46 WIB
Acep Nazmudin,
Khairina

Tim Redaksi

PANDEGLANG, KOMPAS.com - Warga Desa Sorongan, Kecamatan Cibaliung, Kabupaten Pandeglang, Provinsi Banten mengamankan seorang anggota polisi, Sabtu (29/1/2022).

Anggota tersebut diamankan ketika hendak menyita barang bukti dari warga di sana.

Kasi Humas Polres Pandeglang AKP Nurdin membenarkan peristiwa tersebut.

Kata dia, anggota polisi yang diamankan berjumlah satu orang dan berasal dari satuan Polda Metro Jaya.

"Kejadiannya beberapa hari lalu, mungkin ada surat tugas untuk mengamankan di sana, masyarakat enggak terima," kata Nurdin dikonfirmasi Kompas.com melalui sambungan telepon, Senin (31/1/2022).

Baca juga: Kasus Demo Anarkis Mapolda Jabar, Ketua Ormas yang Ditangkap Polisi Diduga Hasut Anggotanya

Nurdin tidak merinci barang bukti apa yang hendak diamankan oleh anggota tersebut.

Nurdin mengatakan, saat diamankan warga, anggota polisi tersebut bersama enam orang lainnya yang merupakan masyarakat sipil biasa.

Anggota polisi tersebut sempat diamankan di Polsek Cibaliung dan kemudian dibawa ke Polres Pandeglang.

Baca juga: Penunggang Patung Maung Lodaya Terancam Pasal Tambahan, Polisi: Simbol dan Marwah Kebanggaan Polda Jabar

Di Polres Pandeglang, kata Nurdin, anggota tersebut sempat diproses beberapa jam lalu kemudian dilimpahkan ke Polda Metro Jaya.

"Penanganan pertama di polres, sekarang sudah ke Polda Metro Jaya, silakan langsung menghubungi Polda Metro," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Komentar
kurang jelas isi beritanya. kasus nya apa? barang bukti nya apa? pelakunya siapa? korbannya siapa? sehingga ada oknum polisi bertindak. tapi yg jelas disana banyak uang upal,uka2 dan duit dedemit semuanya pasal 378. gak bener itu. hingga ada tindakan itu.


Terkini Lainnya
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus, BPBD Flores Timur: Tak Ada Korban Jiwa
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus, BPBD Flores Timur: Tak Ada Korban Jiwa
Regional
Warga Korban Gempa di Maluku Tidur Tanpa Penerangan di Tenda Pengungsian
Warga Korban Gempa di Maluku Tidur Tanpa Penerangan di Tenda Pengungsian
Regional
Ahmad Luthfi Minta Ulama Doakan Pejabat di Jateng Jadi Orang Baik
Ahmad Luthfi Minta Ulama Doakan Pejabat di Jateng Jadi Orang Baik
Regional
La Noti Tewas Ditelan Ular Piton di Buton Selatan, Keluarga Histeris saat Perut Ular Dibelah
La Noti Tewas Ditelan Ular Piton di Buton Selatan, Keluarga Histeris saat Perut Ular Dibelah
Regional
Obat Keras Beredar Bebas di Pasar Tradisional Gorontalo Utara
Obat Keras Beredar Bebas di Pasar Tradisional Gorontalo Utara
Regional
Akhir Kasus ShopeeFood Telat 8 Menit di Sleman: Pelanggan Ditahan bersama Kakak dan Ayah, Terbukti Aniaya Pacar Driver
Akhir Kasus ShopeeFood Telat 8 Menit di Sleman: Pelanggan Ditahan bersama Kakak dan Ayah, Terbukti Aniaya Pacar Driver
Regional
Gunung Lewotobi Meletus hingga Selasa Pagi, Tinggi Kolom Abu 4 Km
Gunung Lewotobi Meletus hingga Selasa Pagi, Tinggi Kolom Abu 4 Km
Regional
Imbas Erupsi Gunung Lewotobi, KSOP Terbitkan Peringatan bagi Kapal di Labuan Bajo
Imbas Erupsi Gunung Lewotobi, KSOP Terbitkan Peringatan bagi Kapal di Labuan Bajo
Regional
Dubes China Kunjungi Solo, Wali Kota Tawarkan Solo sebagai Hub Investasi dan Wisata
Dubes China Kunjungi Solo, Wali Kota Tawarkan Solo sebagai Hub Investasi dan Wisata
Regional
Gunung Lewotobi Meletus, Dentuman Terdengar hingga Maumere dan Dikira Gempa
Gunung Lewotobi Meletus, Dentuman Terdengar hingga Maumere dan Dikira Gempa
Regional
Diduga Kampanyekan LGBT, Influencer Pemalang Dilaporkan ke Polisi oleh Lembaga Dakwah NU
Diduga Kampanyekan LGBT, Influencer Pemalang Dilaporkan ke Polisi oleh Lembaga Dakwah NU
Regional
Daftar Pengurus Pusat JATMAN 2025-2030, Dipimpin KH Achmad Chalwani
Daftar Pengurus Pusat JATMAN 2025-2030, Dipimpin KH Achmad Chalwani
Regional
Polda Kalteng Periksa Sejumlah Orang terkait Dugaan Korupsi di Pelabuhan Sampit
Polda Kalteng Periksa Sejumlah Orang terkait Dugaan Korupsi di Pelabuhan Sampit
Regional
Eks Wali Kota Palembang Harnojoyo Jadi Tersangka Kasus Korupsi Pasar Cinde
Eks Wali Kota Palembang Harnojoyo Jadi Tersangka Kasus Korupsi Pasar Cinde
Regional
Awal Oktober, Calon Investor Pelabuhan Internasional Asal Spanyol Kunjungi Jepara
Awal Oktober, Calon Investor Pelabuhan Internasional Asal Spanyol Kunjungi Jepara
Regional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau