Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Cara Menjaga Gizi Seimbang

Baca di App
Lihat Foto
Shutterstock
Ilustrasi makanan sehat
|
Editor: Nibras Nada Nailufar

KOMPAS.com - Gizi sangatlah penting karena menjadi faktor utama dalam menunjang kesehatan tubuh.

Selain berolahraga, menjaga kesehatan tubuh juga harus diimbangi dengan menerapkan gizi seimbang.

Dikutip dari Kementerian Kesehatan Republik Indonesia, terdapat 10 cara menjaga gizi seimbang, yakni:

Baca juga: Akibat jika Makanan yang Kita Makan Tidak Mengandung Gizi Seimbang

Untuk mendapatkan gizi seimbang bisa melalui penyajian sepiring makanan sehat. Dalam satu porsi atau sepiring makanan, baiknya mengandung karbohidrat, protein, vitamin, serta mineral.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tentunya penyajian ini harus berimbang, karena semuanya memiliki peran penting dalam menjaga kesehatan tubuh.

Misalkan dalam satu piring makanan menyajikan nasi, ikan, tahu atau tempe, serta sayuran.

Sebaiknya, ikan jadi sumber protein utama. Sebab ikan memiliki kandungan vitamin A, vitamin B, vitamin D, asam amino, memiliki protein tinggi, zat besi, dan lain sebagainya.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi