Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nama-nama Bumbu dalam Bahasa Inggris

Baca di App
Lihat Foto
Shutterstock/Sebastian Duda
Ilustrasi bumbu dasar
|
Editor: Nibras Nada Nailufar

KOMPAS.com – Apakah kalian suka memasak? Biasanya ketika memasak, kita menambahkan bumbu dalam masakan kita. 

Bumbu dalam bahasa Inggris biasa disebut seasoning. Beberapa berupa bumbu cair (campuran) dan ada yang berupa rempah-rempah (herbs and spices) maupun tanaman lainnya. Lalu, bagaimana menyebut bumbu-bumbu tersebut dalam bahasa Inggris?

Berikut adalah daftar nama bumbu dalam bahasa Inggris:

  • Garlic: Bawang putih
  • Ginger: Jahe
  • Kaffir lime leaf: Daun jeruk purut
  • Kaffir lime: Jeruk purut
  • Ketchup: Saus tomat
  • Key lime: Jeruk nipis
  • Lemongrass: Serai
  • Mayonnaise: Mayones
  • Mint leaves: Daun mint
  • Mustard: Moster
  • Nutmeg: Pala
  • Olive oil: Minyak zaitun
  • Onion: Bawang bombay
  • Oregano: Oregano
  • Oyster sauce: Saos tiram
  • Palm sugar: Gula jawa / gula merah
  • Pandan leaf / screwpine: Daun pandan
  • Pangium edule: Keluak / kluwek
  • Paprika: Paprika
  • Parsley: Peterseli
  • Peanut sauce: Saus kacang / bumbu kacang
  • Pepper: Merica / lada
  • Red chili pepper: Cabai merah
  • Salt: Garam
  • Scallion: Daun bawang
  • Sesame oil: Minyak wijen
  • Sesame: Wijen
  • Shallot: Bawang merah
  • Shrimp paste: Terasi
  • Soy sauce: Kecap asin
  • Star anise: Bunga lawang / pekak
  • Sugar: Gula
  • Sweet soy sauce: Kecap manis
  • Tamarind: Asam jawa
  • Teriyaki sauce: Saus teriyaki
  • Torch ginger: Kecombrang
  • Turmeric leaf: Daun kunyit
  • Turmeric: Kunyit
  • Vanilla: Vanili
  • Vinegar: Cuka
  • Yeast: Ragi
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua
Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi