Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Operasi Perkalian Bilangan Bulat

Baca di App
Lihat Foto
pixabay.com
Tabel perkalian angka satuan
Editor: Silmi Nurul Utami

Oleh: M. Faisal, Guru SDN 214/IX Bukit Jaya, Muaro Jambi, Provinsi Jambi

 

KOMPAS.com - Operasi hitung adalah kegiatan menjumlahkan, mengurangi, membagi, memperbanyak, dan sebagainya. Ada empat macam operasi hitung yakni perkalian, pembagian, pengurangan dan penjumlahan. 

Kali ini kita akan mempelajari tentang operasi hitung perkalian. Perkalian adalah operasi hitung yang melipatgandakan suatu angka dengan angka pengalinya. 

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Untuk lebih memahami tentang perkalian, simaklah penjelasan berikut ini!

Perkalian satu angka (satuan)

Perkalian satu angka adalah perkalian yang mengalikan suatu angka tunggal dengan angka tunggal lainnya. 

Contohnya:

Baca juga: Bentuk-Bentuk Operasi Hitung Pecahan

Perkalian dua angka (puluhan)

Perkalian dua angka adalah operasi hitung yang mengalikan suatu angka puluhan dengan angka satuan (angka tunggal).

Contohnya: 

Perkalian dua angka memiliki cara penyelesaiannya yang lebih kompleks. Misalnya, untuk menjawab perkalian 78 x 4. 

Langkah pertama adalah dengan cara mengalikan bilangan satuan terlebih dahulu, yaitu 8 x 4 = 32. 

Maka, kita tuliskan angka satuannya sebagai hasil (2), dan angka puluhannya kita simpan (3).

Baca juga: Materi Penjumlahan, Perkalian, dan Pembagian Belajar dari Rumah TVRI 12 Mei

Selanjutnya, kita kalikan angka 4 dengan angka puluhan (7) menjadi 4 x 7 = 28. 

Adapun, angka 3 yang kita simpan tadi kita tambahkan dengan angka 28. Maka, 28 + 3 = 31. sekarang kita gabungkan angka pertama tadi (2)

Sehingga, hasil dari 78 x 4 adalah 312.

Contoh menghitung perkalian menggunakan cara menurun

Selain menggunakan cara tersebut, kita dapat menggunakan cara perkalian menurun sebagai berikut!

Contoh 1

78 x 4 = ...

Jawaban:

Baca juga: Soal-Soal Hitung Campur

Contoh soal 2

65 x 23 = ...

Jawaban:

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca tentang
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi