Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Operasi Penambahan Bilangan Bulat

Baca di App
Lihat Foto
Kompas.com/SILMI NURUL UTAMI
Penambahan bilangan bulat 2 + 3 = 5
Editor: Silmi Nurul Utami

Oleh: M. Faisal, Guru SDN 214/IX Bukit Jaya, Muaro Jambi, Provinsi Jambi

 

KOMPAS.com - Operasi hitung dasar matematika memiliki emoat macam yakni perkalian, penambahan, pengurangan, dan pembagian. 

Operasi hitung adalah kegiatan menjumlahkan, mengurangi, membagi, memperbanyak, dan lain sebagainya. 

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kali ini kita akan membahas operasi hitung penambahan bilangan bulat. Penambahan adalah operasi hitung matematika yang menambahkan atau menjumlahkan dua angka atau lebih. 

Angka yang dijumlahkan dalam penambahan dapat berupa satuan, puluhan, ratusan, dan seterusnya. 

Penambahan yang paling sederhana adalah penambahan satuan. Misalnya, 1 ditambah 1 hasilnya adalah dua.

Baca juga: Sifat-sifat Operasi Bilangan Bulat

Contoh penambahan bilangan bulat

Untuk lebih mehamami tentang operasi hitung bilangan bulat, berikut adalah contoh soal dan jawaban penambahan bilangan bulat, yaitu: 

Contoh soal 1

Anna memiliki 2 buah jambu kristal, lalu ibu memberinya satu buah lagi jambu kristal. Berapakan jambu kristal yang dimiliki Anna sekarang?

Jawaban:

Soal tersebut adalah penambahan angka satuan, yaitu 2 ditambah dengan 1. 

2+1=3

Sehingga, jawabannya adalah 3. 

Baca juga: Operasi Hitung Bilangan Bulat dan Pecahan

Contoh soal 2

45+20= ...

Jawaban:

Baca juga: Tentukan Hasil Penjumlahan Berikut Ini! Jawaban TVRI SD Kelas 1-3

Contoh soal 3

67+46= ...

Jawaban:

Contoh soal 4

120+234= ...

Jawaban:

Baca juga: Operasi Campuran Penjumlahan dan Pengurangan Bilangan Cacah Contoh soal 5

456+784= ...

Jawaban:

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca tentang
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi