Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengerjakan Soal Bola yang Meluncur Menuruni Lintasan Licin

Baca di App
Lihat Foto
Kompas.com/Retia Kartika Dewi
Saat Anda menemui soal cerita mengenai bola yang meluncur pada permukaan naik-turun atau pada permukaan licin, itu termasuk dalam materi energi mekanik.
|
Editor: Serafica Gischa

KOMPAS.com - Dikutip dari Buku Bongkar Pola Soal UNBK SMA/MA IPA 2020 (2019) oleh Sobirin, energi merupakan kemampuan untuk melakukan usaha.

Perubahan energi terjadi ketika usaha sedang dilakukan.

Saat Anda menemui soal cerita mengenai bola yang meluncur pada permukaan naik-turun atau pada permukaan licin, itu termasuk dalam materi energi mekanik.

Energi mekanik adalah penjumlahan antara energi potensial dan energi kinetik.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hukum kekekalan energi, bila tidak ada gaya luar yang bekerja pada benda, jumlah energi kinetik dan energi potensial tetap.

Baca juga: Cara Menghitung Energi Kinetik pada Mobil Bergerak dan Direm

Contoh soal 1

Perhatikan gambar berikut!

ilustrasi bola yang menuruni lantai licin

Sebuah bola sedang meluncur menuruni lintasan licin. Bila laju benda di titik A sama dengan 6 m/s dan g = 10 m/s², maka laju benda di titik B adalah ....

Jawab:

Diketahui:


Ditanyakan:

Pembahasan:

Kecepatan bola di titik B dapat ditentukan dengan menggunakan hukum kekekalan energi mekanik di titik A dan titik B.

Baca juga: Contoh Soal Ujian IPA Kelas 7 tentang Energi Mekanik

Contoh soal 2

Sebuah benda yang massanya 5 kg bergerak melewati lintasan naik turun seperti pada gambar di bawah (g=10 m/s²). Energi kinetik benda pada titik Q adalah .....

bola yang meluncur di lintasan naik-turun

Jawab:

Berlaku hukum kekekalan energi mekanik:

Baca juga: Definisi Energi Kinetik, Energi Potensial, dan Energi Mekanik

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi