Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengerjakan Soal Jumlah Luas Seluruh Segitiga Pada Deret Geometri Tak Berhingga

Baca di App
Lihat Foto
Kompas.com/Retia Kartika Dewi
Pada deret geometri, jika n - tak hingga, maka deret tersebut dikatakan deret geometri tak berhingga.
|
Editor: Serafica Gischa

KOMPAS.com - Pada deret geometri, jika n → ∞, maka deret tersebut dikatakan deret geometri tak berhingga.

Dikutip dari Buku 1700 Plus Bank Soal Matematika Wajib SMA/MA (2022) oleh Cucun Cunayah dan Etsa Indra Irawan, bentuk umum deret geometri tak berhingga adalah sebagai berikut:

Deret geometri tak berhingga tersebut akan konvergen (mempunyai julah), jika -1 <r < 1 dan jumlahnya adalah

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jika r tidak terletak pada -1 < r < 1, maka deret tersebut dikatakan divergen (tidak mempunyai jumlah).

Baca juga: Cara Mengerjakan Soal Deret Geometri Tak Berhingga

Contoh soal 1

Diketahui segitiga siku-siku sama kaki pertama dengan panjang sisi siku-siku a. Dibuat segitiga siku-siku sama kaki kedua dengan panjang sisi miring sama dengan panjang sisi siku-siku segitiga pertama.

Segitiga siku-sikusama kaki ketiga, keempat, dan seterusnya masing-masing dibuat dengan panjang sisi miring sama dengan panjang sisi siku-siku segitiga sebelumnya. Jumlah luas seluruh segitiga adalah ....


Baca juga: Rumus Jumlah Deret Geometri

Jawab:

Persoalan di atas dapat diilustrasikan oleh gambar berikut:

Ilustrasi segitiga siku-siku

Misalkan, , maka:

, dan seterusnya

Luas segitiga-segitiga di atas membentuk barisan geometri dengan rasio,

Jumlah luas seluruh segitiga merupakan jumlah deret geometri tak berhingga, yaitu:

Jadi, jumlah luas selurh segitiga adalah a². Jawaban (E).

Baca juga: Cara Mengerjakan Soal Bola Jatuh dari Ketinggian 20 m dan Memantul pada Deret Geometri

Contoh soal 2

Suku ke-n suatu deret geometri adalah . Jumlah tak berhingga deret tersebut sama dengan ....

Jawab:


Jadi, jumlah tak berhingga deret tersebut adalah . Jawaban (E).

Baca juga: Soal dan Jawaban Deret Geometri

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi