Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Dimensi Perilaku Prososial

Baca di App
Lihat Foto
canva.com
Ilustrasi Dimensi Perilaku Prososial
Editor: Serafica Gischa

Oleh: Rina Kastori, Guru SMP Negeri 7 Muaro Jambi, Provinsi Jambi

 

KOMPAS.com - Perilaku prososial adalah sikap atau tindakan untuk menyokong kesejahteraan orang lain. Mengandung unsur kedermawanan, persahabatan, atau pertolongan yang diberikan orang lain.

Dilansir dari buku The Roots of Prosocial Behavior in Children (1989) oleh Nancy Eisenberg dan Paul Museen, perilaku prososial merupakan tindakan sukarela yang dimaksudkan untuk membantu atau menguntungkan orang lain atau sekelompok orang.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Baca juga: Pengertian Prososial Menurut Ahli

Disadur dari jurnal Perilaku Prososial Ditelaah Berdasarkan Gender (2012) oleh R.D Tinne, dimensi perilaku prososial mencakup hal-hal, sebagai berikut:

Baca juga: Jenis-jenis Stratifikasi Sosial dan Contohnya

Dimensi perilaku prososial menurut Soekanto

Dilansir dari bukunya Sosiologi Suatu Pengantar (2011), dimensi perilaku prososial mencakup:

Simpati

Simpati adalah satu sikap emosional yang dicirikan oleh perasaan ikut merasa terhadap pribadi lain yang mengalami satu pengalaman emosional. Dalam hal ini simpati bertujuan untuk mengurangi penderitaan orang lain dan ikut merasakan apa yang dirasakan orang lain.

Kerja sama

Kerja sama adalah kegiatan dua orang atau lebih yang saling membantu dalam satu bidang kerja atau mencapai tujuan yang sama.

Kerja sama dapat diartikan sebagai collaboration, karena dalam bersosialisasi bekerja sama memiliki kedudukan yang sentral karena esensi dari kehidupan sosial dan berorganisasi adalah kesepakatan kerja sama.

Sedangkan dalam sudut pandang sosiologis, pelaksanaan kerja sama antarkelompok masyarakat ada tiga bentuk, yakni:

Berderma

Berderma adalah memberikan sesuatu pada yang membutuhkan.

Membantu

Membantu adalah memberi sokongan atau tenaga supaya menjadi kuat.

Baca juga: 8 Dasar Pembentukan Stratifikasi Sosial

 

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca tentang
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi