Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

4 Syarat Menggambar Komik yang Baik

Baca di App
Lihat Foto
Kompas.com/Retia Kartika Dewi
Komik adalah gambar dan lambang yang saling berdekatan posisinya dalam urutan tertentu.
|
Editor: Serafica Gischa

KOMPAS.com - Komik adalah gambar dan lambang yang saling berdekatan posisinya dalam urutan tertentu.

Dikutip dari buku Pengetahuan Dasar Seni Rupa (2020) oleh Sofyan Salam, tujuan adanya komik yakni memberikan informasi atau mencapai tanggapan estetis dari pembacanya.

Baca juga: Unsur Cerita dalam Komik

Syarat menggambar komik

Sebelum membuat atau menggambar komik, dibutuhkan beberapa syarat, antara lain:

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Komik merupakan sebuah karya seni yang memuat komposisi antara huruf dan gambar. langkah pertama yang dilakukan saat menggambar komik adalah menentukan tema.

Langkah pertama yang harus dilakukan adalah menetukan tema berdasarkan pesan yang ingin disampaikan.

Baca juga: Mengapa Bahasa dalam Komik Mudah Dipahami? Ini Penjelasannya ....

Lantaran komik berfungsi mengirim pesan kepada pembacanya, maka penting untuk memilih kata yang singkat dan berkesan disertai gambar pendukungnya.

Penggunaan gambar sebagai salah satu penyampai pesan yang paling menarik.

Proporsi penggunaan gambar dengan kata atau kalimat disesuaikan dengan kebutuhan cerita yang akan disampaikan.

Baca juga: Komik: Pengertian, Ciri-ciri, Jenis, Syarat, Alat dan Bahan Membuat Komik

Dikutip dari buku Guru Zaman Now (Guruku, Sahabatku) (2017) karya Dian Marta Wijayanti, ada media yang dapat digunakan dalam membuat komik.

Peralatan yang dibutuhkan yakni kertas gambar dengan ukuran bebas. Biasanya bahan kertas yang digunakan untuk membuat komik adalah HVS 80 gr atau 100 gr.

Kemudian mempersiapkan pensil, penghapus, penggaris, spidol, pensil warna atau crayon untuk mewarnai.

Peralatan ini bisa berubah, tergantung pada keinginan komikus.

Itulah penjelasan mengenai 4 syarat dalam menggambar komik yang baik.

Baca juga: Komik: Pengertian, Ciri-ciri, Jenis, dan Cara Membuatnya

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi