Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tingkatan dalam Pramuka Penegak yang Benar

Baca di App
Lihat Foto
Kompas.com/Retia Kartika Dewi
Pembinaan golongan Pramuka penegak merupakan tahapan pembinaan setelah golongan pramuka penggalang.
|
Editor: Retia Kartika Dewi

KOMPAS.com - Pembinaan golongan Pramuka penegak merupakan tahapan pembinaan setelah golongan pramuka penggalang.

Dilansir dari buku Pendidikan Dasar Kepramukaan Sebagai Pegangan Dasar Mahasiswa dan Pembina Pramuka (2020) oleh Trinovandhi Setyawan, ambalan penegak atau sering disebut sebagai ambalan adalah satuan organik dalam Gerakan Pramuka yang terdiri atas paling banyak 40 orang pramuka penegak.

Baca juga: 3 Fungsi Pramuka beserta Penjelasannya

Lalu, apa saja tingkatan dalam pramuka penegak?

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dikutip dari buku Mengenal Dunia Pramuka Indonesia (2012) oleh Sam Rizky, tingkatan pada pramuka penegak, yaitu Penegak Bantara dan Penegak Laksana.

Berikut adalah arti kiasan dari masing-masing tingkatan:

"Dalam pembangunan, kita memerlukan bantara-bantara atau kader yang sanggup melaksanakan pembangunan".

Baca juga: Jawaban dari Soal Dasa Dharma Ke-8 Pramuka Berbunyi

Seputar pramuka penegak

Ambalan penegak dibagi menjadi 4 sangga yang masing-masing sangga terdiri atas 6-8 orang pramuka penegak.

Ambalan penegak merupakan tempat pembinaan pramuka berusia 16-20 tahun yang disebut sebagai pramuka penegak.

Pramuka penegak dikiaskan dengan warna kuning sebagai simbol generasi penerus bangsa.

Itulah penjelasan mengenai tingkatan pramuka penegak yang benar.

Baca juga: 20 Macam Simpul pada Pramuka Beserta Fungsinya

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi