Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Gelambir atau Lobus pada Paru-paru

Baca di App
Lihat Foto
med.libretexts.org
Struktur paru-paru yang terbagi menjadi lima lobus.
|
Editor: Silmi Nurul Utami

KOMPAS.com – Paru-paru adalah organ vital pada manusia. Paru-paru terdriri dari lima unit yang disebut dengan gelambir atau lobus. Paru-paru manusia terdiri dari lima gelambir yaitu tiga gelambir pada paru-paru kanan dan dua gelambir paru-paru kiri.

Gelambir atau lobus paru-paru kiri

Dilansir dari Healthline, paru-paru kiri terdiri dari dua gelambir atau lobus yaitu lobus kiri dan lobus bawah.

Lobus kiri dan lobus kanan dipisahkan oleh celah miring yang disebut fisura oblique. Fisura oblique adalah celah miring yang terbuat dari jaringan tipis.

Baca juga: Perbedaan Paru-paru Kanan dan Kiri

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gelambir atau lobus paru-paru kanan

Paru-paru kanan lebih besar dan lebih berat daripada paru-paru kiri. Hal tersebut karena paru-paru kanan memiliki satu gelambir ekstra daripada yang dimiliki paru-paru kiri.

Paru-paru kanan memiliki tiga gelambir yaitu:

Menurut Raheel Chaudhry dan Bruno Bordoni dalam Anatomy, Thorax, Lungs (2023), lobus kanan atas dan lobus kanan tengah dipidahkan oleh celah fisura oblique horizontal.

Sedangkan, lobus kanan tengah dan lobus kanan bawah dipisahkan oleh celah fisura oblique.

Baca juga: Paru-paru: Pengertian dan Bagiannya

Setiap lobus atau gelambir paru memiliki fungsi fisiologis yang sama.

Dilansir dari Medicine LibreTexts, setiap segmen yang memisahkan gelambir menerima udara dari bronkus tersiernya (cabang dari bronkus utama) sendiri dan disuplai darai melalui arterinya sendiri.

Artinya, setiap gelambir mendapatkan pasokan oksigen juga suplai darah.

Sehingga, semua gelambir dapat berfungsi dalam pertukaran gas oksigen dan karbon dioksida dalam sistem pernapasan.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi