Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jawaban dari Soal "Tuliskan Letak Astronomis Indonesia"

Baca di App
Lihat Foto
Kompas.com/Retia Kartika Dewi
Letak astronomis Indonesia dipengaruhi oleh garis khayal bumi yaitu garis lintang dan garis bujur yang mengelilingi bumi.
|
Editor: Retia Kartika Dewi

KOMPAS.com - Menurut letaknya, Indonesia memiliki letak astronomis.

Dilansir dari buku Sejarah Indonesia dan Dunia (2022) oleh Vedra Octa Samira, letak astronomis Indonesia dipengaruhi oleh garis khayal bumi yaitu garis lintang dan garis bujur yang mengelilingi bumi.

Disebut garis khayal karena berada di permukaan bumi yang sebenarnya, garis ini tidak ada hanya merupakan perkembangan astronomi dalam cabang-cabang ilmu biologi.

Baca juga: 2 Perbedaan Letak Geografis dan Astronomis

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Berikut pertanyaan mengenai letak astronomi:

Pertanyaan

Tuliskan letak astronomis Indonesia!?

Jawab:

Dikutip dari buku Penelitian Tindakan Kelas (2019) oleh Hidayatullah, berdasarkan letak astronomisnya kepulauan Indonesia terletak antara 6°LU sampai 11°LS dan 95°BT sampai 141°BT.

Wilayah Indonesia paling barat yaitu Pulau We di ujung utara Pulau Sumatera pada 95°BT.

Sementara, wilayah Indonesia paling timur adalah kota Marauke terletak pada 141°BT.

Kemudian, wilayah Indonesia paling utara adalah Pulau We juga terletak pada 6°LU, dan paling selatan adalah Pulau Roti di NTT terletak pada 11°LS.

Baca juga: Pengaruh Letak Geografis dan Astronomis Pulau Jawa Pada Kondisi Iklimnya

Akibat letak astronomis

Berikut penjelasan mengenai akibat letak astronomis Indonesia:

Perhitungan pembagian wilayah waktu tersebut didasarkan pada perhitungan berikut:

Keliling lingkaran bumi = 360°

Kala rotasi bumi = 24 jam (1 hari)

Artinya, setiap 1 jam bumi bergeser sejauh .

Jadi, perbedaan waktu setiap 15° garis bujur adalah 1 jam.

Indonesia memiliki wilayah sepanjang 46°. Oleh karena itu, terdapat tiga wilayah yang memiliki perbedaan waktu masing-masing.

Itulah penjelasan mengenai letak astronomis Indonesia.

Baca juga: Posisi Wilayah Indonesia secara Astronomis, Geologis, dan Geografis

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi