Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Mengenal Tokoh Sadewa

Baca di App
Lihat Foto
Kompas.com/ElizaNavianaDamayanti
Sadewa merupakan tokoh termuda di antara para Pandhawa.
|
Editor: Serafica Gischa

KOMPAS.com – Tokoh Sadewa dalam pewayangan Jawa adalah salah satu tokoh cerita  Mahabarata. Ia termasuk dalam anggota Pandhawa.

Sadewa merupakan tokoh termuda di antara para Pandhawa. Pandhawa sebutan untuk kelima putra Pandu, Raja Kerajaan Hastinapura. 

Sejarah Sadewa

Sadewa dan saudara kembarnya, Nakula, lahir dari Rahim putri Kerajaan Madra yang Bernama Dewi Madrim. Sementara ketiga kakak mereka, yaitu Yudistira, Bima, dan Arjuna lahir dari Rahim Dewi Kunthi.

Kelahiran Sadewa bersamaan dengan peristiwa perang antara Pandu melawan Tremboko yang merupakan raja rasaksa dari Kerajaan Pringgadani. Sewaktu kecil, Sadewa memiliki nama panggilan Tangsen.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sadewa mendapatkan Kasatrian di Bumiretawu sebagai tempat tinggalnya. Istri Sadewa dalam pewayangan Bernama Tambrapetra.

Dari perkawinan itu, lahir dua orang anak Bernama Niken Sayekti dan Bambang Sabekti. Masing-masing menikah dengan anak-anak Nakula yang Bernama Pramusinta dan Pramuwati. 

Nama lain Sadewa

Nama lain Sadewa antara lain, yaitu:

Bentuk fisik Sadewa

Bentuk fisik dari tokoh Sadewa tidak ada yang unik. Bentuk fisiknya hampir sama dengan Nakula. Akan tetapi, Nakula dikisahkan parasnya lebih tampan daripada Sadewa.

Baca juga: Mengenal Tokoh Wayang Nakula

Watak 

Sifat-sifat yang dimiliki Sadewa, yaitu:

Senjata 

Adapun senjata Sadewa, sebagai berikut:

Keistimewaan Sadewa

Sadewa mempunyai keistimewaan yang tidak dimiliki tokoh pewayangan lain, yaitu:

Baca juga: Mengenal Tokoh Wayang Semar

 

Referensi:

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi