Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022 Qatar, Tradisi Lama Tak Jadi Hilang

Kompas.com - 12/08/2022, 10:00 WIB
Kevin Topan Kristianto

Penulis

Sumber FIFA

KOMPAS.com - Jadwal lengkap Piala Dunia 2022 Qatar terbaru resmi dirilis. Dengan demikian tradisi lama tak jadi hilang.

FIFA pada Jumat (12/8/2022) dini hari WIB, mengumumkan jadwal Piala Dunia 2022 terbaru.

Sejatinya, Piala Dunia 2022 dijadwalkan dimulai pada 21 November 2022, dengan melibatkan laga Grup A, Senegal vs Belanda jadi laga pembuka.

Namun, FIFA memutuskan untuk memajukan jadwal Piala Dunia 2022 sehari lebih awal menjadi 20 November dengan melibatkan laga Grup A, tuan rumah Qatar vs Ekuador.

Baca juga: Jadwal Piala Dunia 2022 Resmi Maju Sehari, Tradisi Tetap Terjaga

"Keputusan tersebut diambil melalui peninjauan kompetisi dan implikasi operasional, serta melalui proses konsultasi menyeluruh dan kesepakatan dengan pemangku kepentingan dan negara tuan rumah," tulis pernyataan FIFA.

Dengan demikian, tradisi Piala Dunia yang menyajikan aksi tuan rumah atau juara bertahan pada laga pembuka tetap terjaga. Kebiasaan tersebut telah berlangsung sejak Piala Dunia edisi 1938.

Jadwal Lengkap Piala Dunia 2022 Qatar

Berdasarkan jadwal Piala Dunia 2022, babak penyisihan grup akan berlangsung dari tanggal 20 November hingga 2 Desember.

Artinya penyisihan grup akan dimainkan selama 13 hari dengan masing-masing empat laga per hari, terkecuali tanggal 20-21 November.

Setelah menyelesaikan babak penyisihan grup, fase 16 besar akan dilangsungkan pada 3-6 Desember.

Tim-tim yang berhasil lolos dari 16 besar akan mendapat jeda untuk istirahat dua hari sebelum melakoni babak perempat final yang akan dihelat pada 9-10 Desember.

Lalu, dilanjutkan babak semifinal yang dimulai pada 13-14 Desember.

Adapun perebutan tempat ketiga dihelat pada 17 Desember dan partai puncak digelar sehari berikutnya yakni 18 Desember.

Baca juga: Profil Stadion Piala Dunia 2022: Education City Stadium, Berlian di Padang Pasir

Babak Penyisihan Grup

Minggu, 20 November 2022

  • 23.00 WIB - Qatar vs Ekuador

Senin, 21 November 2022

  • 20.00 WIB - Inggris vs Iran
  • 23.00 WIB - Senegal vs Belanda

Selasa, 22 November 2022

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Phil Foden Terpilih Jadi Pemain Terbaik Premier League 2023-2024

Liga Inggris
Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Tiga Fakta Persib Bandung Vs Bali United: Rekor Bagus Serdadu Tridatu

Liga Indonesia
Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Serbet Kontrak Pertama Lionel Messi di Barcelona Terjual Rp 15,4 Miliar

Liga Spanyol
Detail Kontrak Thaigo Motta Bersama Juventus

Detail Kontrak Thaigo Motta Bersama Juventus

Liga Italia
Kompetisi Esport Honor Of Kings Invitational Season 2 SEA Qualifier Segera Dimulai, Tim Indonesia Bersiap

Kompetisi Esport Honor Of Kings Invitational Season 2 SEA Qualifier Segera Dimulai, Tim Indonesia Bersiap

Sports
Legenda MU Ryan Giggs Beri Nasihat kepada Pemain Muda di Indonesia

Legenda MU Ryan Giggs Beri Nasihat kepada Pemain Muda di Indonesia

Internasional
Link Live Streaming Persib Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Persib Vs Bali United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Ryan Giggs Sapa Fan Man United di Indonesia, Sebut Bakso dan Sate

Ryan Giggs Sapa Fan Man United di Indonesia, Sebut Bakso dan Sate

Internasional
PUBG Mobile dan SSC North America Berkolaborasi, Hadirkan Mobil Sport Tercepat Dunia

PUBG Mobile dan SSC North America Berkolaborasi, Hadirkan Mobil Sport Tercepat Dunia

Sports
Hasil Thailand Open 2024, Rinov/Pitha Harus Puas Sampai Semifinal

Hasil Thailand Open 2024, Rinov/Pitha Harus Puas Sampai Semifinal

Sports
Tiga Alasan Persib Bisa ke Final Championship Series dan Akhiri Tren Lawan Bali United

Tiga Alasan Persib Bisa ke Final Championship Series dan Akhiri Tren Lawan Bali United

Liga Indonesia
Allegri Dipecat Juventus, Terima Kasih dari Pria Perancis dan Anak Legenda Milan

Allegri Dipecat Juventus, Terima Kasih dari Pria Perancis dan Anak Legenda Milan

Liga Italia
Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Borneo FC Siap Balas Dendam demi Kawinkan Gelar Liga 1 2023-2024

Liga Indonesia
Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Jelang Dortmund vs Real Madrid, Perut Niklas Sule Membuncit

Liga Champions
Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Penambahan Skuad Copa America 2024, Alejandro Garnacho Diuntungkan

Internasional
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com