Ponsel Android Lenovo K900 Laris di Indonesia

Kompas.com - 29/08/2013, 18:50 WIB
Deliusno

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Ponsel pintar Android Lenovo K900 resmi diluncurkan pada akhir Juni 2013 lalu. Setelah dua bulan resmi beredar, pihak Lenovo mengklaim, produk ini laku keras di pasar Indonesia.

Menurut CEO Lenovo Indonesia Rajesh Thadani, mereka berhasil menjual habis ponsel pintar berbasiskan Intel ini.

"Kami berhasil menjual sekitar 50.000 unit produk Lenovo K900," kata Rajesh saat berbincang dengan KompasTekno di sela acara peluncuran tablet Lenovo A1000 dan A3000 di Jakarta, Kamis (29/8/2013).

Baca juga: Tutupi Pelat Nomor Pakai Lakban, Pengendara: Bukan Mau Nakal, tapi...

Lenovo K900 memiliki daya tarik dari sisi harga. Di saat ponsel pintar high-end garapan kompetitornya dibanderol sekitar Rp 7,5 juta, ia berani hadir dengan harga hanya Rp 5 juta.

Lenovo sendiri sudah berencana untuk mengikuti jejak para kompetitornya untuk membuat produk dengan harga yang lebih premium lagi. Namun, rencana tersebut belum akan diwujudkan dalam waktu dekat. Untuk saat ini, perusahaan asal China ini masih ingin fokus ke perangkat sekelas K900 yang mengincar segmen menengah.

"Kami ingin lebih dikenal sebagai perusahaan dengan portfolio yang lengkap, bukan dari segi harga," ujar Rajesh.

Lenovo K900 merupakan ponsel Android high-end yang memakai prosesor Intel Atom Z2580 kecepatan 2 GHz dipadu RAM sebesar 2 GB. Memori internal yang disediakan berjumlah 16 GB dengan opsi ekspansi menggunakan kartu microSD hingga 32 GB.

Ia memiliki layar yang terhitung lebar, yaitu 5,5 inci dengan dukungan resolusi layar 1.920 x 1080 pixel. Meski lebar, Lenovo K900 memiliki ketebalan hanya 6,9mm yang membuatnya menjadi salah satu ponsel tertipis yang ada saat ini. Meski dibuat dengan bahan logam dan konsep desain tubuh unibody, bobot K900 hanyalah 162 gram,

Dalam segala situasi, KOMPAS.com berkomitmen memberikan fakta jernih dari lapangan. Ikuti terus update topik ini dan notifikasi penting di Aplikasi KOMPAS.com. Download sekarang

Berikan Opinimu
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE


Terkini Lainnya
20 Contoh Prompt Gemini AI Foto Elegan di Kafe Estetik yang Menarik
20 Contoh Prompt Gemini AI Foto Elegan di Kafe Estetik yang Menarik
Internet
Harga iPhone 17 Series di Indonesia, Cara Pre-order, dan Jadwal Rilis
Harga iPhone 17 Series di Indonesia, Cara Pre-order, dan Jadwal Rilis
Gadget
Jadwal MPL S16 Hari Sabtu 11 Oktober, Kesempatan RRQ Hoshi Perbaiki Posisi
Jadwal MPL S16 Hari Sabtu 11 Oktober, Kesempatan RRQ Hoshi Perbaiki Posisi
Game
Komdigi Resmi Umumkan IGRS, Sistem Rating Game Mandiri di Indonesia
Komdigi Resmi Umumkan IGRS, Sistem Rating Game Mandiri di Indonesia
Game
Game 'Free Fire' Masih Laris di Indonesia meski Popularitas Battle Royal Menurun, Garena Ungkap Alasannya
Game "Free Fire" Masih Laris di Indonesia meski Popularitas Battle Royal Menurun, Garena Ungkap Alasannya
Game
IGDX 2025 Conference Day Dibuka, Bahas Tren dan Masa Depan Dunia Game
IGDX 2025 Conference Day Dibuka, Bahas Tren dan Masa Depan Dunia Game
Game
Battlefield 6 dan Little Nightmares 3 Resmi, Ini Kesan saat Main Duluan di Tokyo Game Show
Battlefield 6 dan Little Nightmares 3 Resmi, Ini Kesan saat Main Duluan di Tokyo Game Show
Game
Pesan iPhone 17 Sekarang, Nikmati Perlindungan Lengkap Gratis Selama 2 Tahun
Pesan iPhone 17 Sekarang, Nikmati Perlindungan Lengkap Gratis Selama 2 Tahun
Gadget
Bos Garena Ungkap 3 Hal Penting agar Game Indonesia Mendunia
Bos Garena Ungkap 3 Hal Penting agar Game Indonesia Mendunia
Game
Riset Ungkap Karyawan Sering Bocorkan Rahasia Perusahaan ke ChatGPT
Riset Ungkap Karyawan Sering Bocorkan Rahasia Perusahaan ke ChatGPT
Internet
Tahun Depan, Game di Indonesia Wajib Cantumkan Klasifikasi Usia
Tahun Depan, Game di Indonesia Wajib Cantumkan Klasifikasi Usia
Game
'Gaji' Tiktoker Naik, Paling Besar Dibanding YouTube dan Instagram
"Gaji" Tiktoker Naik, Paling Besar Dibanding YouTube dan Instagram
e-Business
Game Battlefield 6 Resmi Rilis, Indonesia Langsung Kebagian
Game Battlefield 6 Resmi Rilis, Indonesia Langsung Kebagian
Game
Amazon Rilis Quick Suite, AI yang Bisa Riset, Analisis, dan Kerja Otomatis di Kantor
Amazon Rilis Quick Suite, AI yang Bisa Riset, Analisis, dan Kerja Otomatis di Kantor
e-Business
Apa Itu Backburner? Istilah Populer yang Sering Muncul di Media Sosial
Apa Itu Backburner? Istilah Populer yang Sering Muncul di Media Sosial
Internet
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Unduh Kompas.com App untuk berita terkini, akurat, dan tepercaya setiap saat
QR Code Kompas.com
Arahkan kamera ke kode QR ini untuk download app
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Hasil Akhir Timnas U23 Indonesia vs India, Garuda Muda Kalah 2-1
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau