Ini Kode Redeem Free Fire Terbaru untuk Dapat Avatar Edisi Terbatas

Kompas.com - 03/05/2021, 09:44 WIB
Kevin Rizky Pratama,
Yudha Pratomo

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Garena kembali membagikan kode redeem terbaru untuk game battle royale Free Fire secara cuma-cuma.

Kode redeem gratis ini merupakan bentuk terima kasih dari Garena, atas pencapaian akun Instagram Free Fire Esports Indonesia yang kini telah memiliki total 3,5 juta followers.

Adapun isi hadiah dari kode redeem tersebut mencakup Avatar A124 Bobblehead Limited Edition dan Backpack Unleash Inhibition.

Baca juga: Update Free Fire Terbaru April 2021, Ada Karakter dan Event Baru

Informasi ini disampaikan pihak Garena melalui akun Instagram Free Fire Esports Indonesia @ff.esports.id.

"Tanpa dukungan dan cinta kalian, Free Fire Esports Indonesia pasti tidak akan sebesar sekarang!" tulis akun @ff.esports.id, Minggu (2/5/2021).

Melalui unggahan di Instagram Stories Garena membagikan satu buah kode redeem yakni:

- FFESPORTSSQA

Ketika sudah diklaim, pemain dapat menggunakan skin Backpack Unleash Inhibition dan Avatar A124 Bobblehead secara permanen. Adapun batas waktu penukaran kode redeem tersebut adalah 4 Mei 2021.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Free Fire Esports Indonesia (@ff.esports.id)

Apabila tenggat waktu tersebut telah usai, maka pemain tidak lagi dapat menukarkan kode redeem di atas.

Baca juga: 8 Game yang Dipertandingkan di SEA Games 2021, Ada Mobile Legends dan Free Fire

Adapun cara untuk menukarkan kode redeem Free Fire adalah sebagai berikut.

  • Buka situs resmi Reward FF Garena dengan mengakses tautan berikut ini. link: https://reward.ff.garena.com/id
  • Selanjutnya, login ke akun Free Fire melalui Facebook, Google, Huawei, atau VK.
  • Masukkan kode redeem Free Fire yang terdiri dari 12 karakter kombinasi angka dan huruf kapital (FFESPORTSSQA) dan klik tombol "Konfirmasi".
  • Setelah berhasil ditukarkan, hadiah dapat ditemukan di kotak masuk pengguna di dalam game Free Fire.
  • Hadiah dari kode redeem bakal dikirimkan paling lama sekitar 30 menit setelah pemain meng-klik tombol konfirmasi tadi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya
Boeing dan FAA Tegaskan Saklar Bahan Bakar B787 Aman, Pasca-investigasi Awal Air India AI171
Boeing dan FAA Tegaskan Saklar Bahan Bakar B787 Aman, Pasca-investigasi Awal Air India AI171
Hardware
Canalys: Pengiriman Smartphone Dunia Turun 1 Persen, Ini Penyebabnya
Canalys: Pengiriman Smartphone Dunia Turun 1 Persen, Ini Penyebabnya
e-Business
Mulai Hari Ini, Video AI dkk Bisa Tidak Dapat Uang di YouTube
Mulai Hari Ini, Video AI dkk Bisa Tidak Dapat Uang di YouTube
Internet
5 Kategori Toko Online yang Kena Pajak di Shopee, TikTok Shop, Tokopedia dkk
5 Kategori Toko Online yang Kena Pajak di Shopee, TikTok Shop, Tokopedia dkk
e-Business
5 Merek Ponsel Terlaris Dunia Versi Canalys, Samsung Teratas
5 Merek Ponsel Terlaris Dunia Versi Canalys, Samsung Teratas
e-Business
Youtuber Wajib Cek, Ini Jenis Video YouTube yang Tak Bisa Diuangkan Mulai Hari Ini
Youtuber Wajib Cek, Ini Jenis Video YouTube yang Tak Bisa Diuangkan Mulai Hari Ini
e-Business
Aturan Pajak Toko Online Berlaku, Ini Jenis Transaksi yang Dikecualikan
Aturan Pajak Toko Online Berlaku, Ini Jenis Transaksi yang Dikecualikan
e-Business
Setelah Toko Online, Kemenkeu Incar Pajak dari Media Sosial Tahun Depan
Setelah Toko Online, Kemenkeu Incar Pajak dari Media Sosial Tahun Depan
e-Business
Hasil Drawing Grup MLBB MSC 2025, Onic Esports dan RRQ Hoshi Beda Grup
Hasil Drawing Grup MLBB MSC 2025, Onic Esports dan RRQ Hoshi Beda Grup
Game
Sah, Toko Online Kini Kena Pajak, Langsung Dipungut Marketplace
Sah, Toko Online Kini Kena Pajak, Langsung Dipungut Marketplace
Internet
Google Doodle Tampilkan Kopi Susu Gula Aren, Ini Sebabnya
Google Doodle Tampilkan Kopi Susu Gula Aren, Ini Sebabnya
Internet
Induk TikTok Bikin Aplikasi CapCut Khusus AS?
Induk TikTok Bikin Aplikasi CapCut Khusus AS?
e-Business
Aturan Baru: Shopee, Tokopedia, dkk Wajib Pungut Pajak Toko Online di Platform Masing-masing
Aturan Baru: Shopee, Tokopedia, dkk Wajib Pungut Pajak Toko Online di Platform Masing-masing
e-Business
IDC: 5 Besar Vendor Smartphone Dunia Kuartal II-2025, Samsung Unggul Apple Turun
IDC: 5 Besar Vendor Smartphone Dunia Kuartal II-2025, Samsung Unggul Apple Turun
e-Business
Inikah Tanggal Peluncuran iPhone 17?
Inikah Tanggal Peluncuran iPhone 17?
Gadget
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
Continue with Google Continue with Google
atau