Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada 85 Formasi CPNS 2019 di Kantor Regional BKN, Mana Saja?

Baca di App
Lihat Foto
Website BKN
BKN resmi mengumumkan pembukaan seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) untuk pusat sebanyak 84 formasi jabatan.
|
Editor: Sari Hardiyanto

KOMPAS.com - Badan Kepegawaian Negara (BKN) mengumumkan pembukaan seleksi calon pegawai negeri sipil (CPNS) 2019 di lingkungan BKN pada Kamis (7/11/2019).

Adapun peserta seleksi CPNS 2019 nantinya akan dilaksanakan secara online melalui situs sscasn.bkn.go.id.

Berdasarkan surat Nomor: 01/PANPEL.BKN/CPNS/XI/2019 tentang Seleksi Calon Pegawai Negeri Sipil BKN Tahun Anggaran 2019, berisi informasi mengenai formasi yang disediakan oleh BKN pada lingkup pusat maupun daerah.

Saat dikonfirmasi Kepala Biro Humas BKN Mohammad Ridwan membenarkan adanya informasi tersebut. "Lebih lengkapnya, cek saja di website bkn.go.id," ujarnya singkat kepada Kompas.com, Jumat (8/11/2019).

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Untuk lingkup daerah terdapat 85 formasi yang disediakan untuk formasi kantor regional BKN yang tersebar di sejumlah kota di Indonesia.

Baca juga: Catat, Ini Jadwal Penerimaan CPNS BKN 2019 dan Syarat yang Harus Disiapkan

Berikut rincian daerah beserta jabatannya:

1. Yogyakarta

2. Surabaya

3. Bandung

4. Makassar

5. Jakarta

6. Medan

Baca juga: Kemenkes Buka 2.205 Formasi CPNS 2019, Ini Rinciannya...

7. Palembang

8. Banjarmasin

9. Jayapura

  • Analis Kepegawaian Ahli Pertama, 6 formasi
  • Analis Data dan Informasi, 2 formasi
  • Analis Kinerja, 1 formasi
  • Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran, 1 formasi

10. Denpasar

  • Arsiparis Ahli Pertama, 1 formasi
  • Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Pertama, 1 formasi
  • Analis Data dan Informasi, 2 formasi
  • Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran, 1 formasi

11. Manado

  • Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Pertama, 1 formasi
  • Pranata Komputer Ahli Pertama, 1 formasi
  • Analis Data dan Informasi, 2 formasi
  • Analis Kinerja, 3 formasi
  • Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran, 1 formasi

12. Pekanbaru

  • Analis Data dan Informasi, 2 formasi
  • Analis Kinerja, 1 formasi
  • Analis Publikasi, 1 formasi
  • Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran, 2 formasi

13. Aceh

  • Arsiparis Ahli Pertama, 2 formasi
  • Pengelola Pengadaan Barang/Jasa Ahli Pertama, 1 formasi
  • Analis Kinerja, 2 formasi
  • Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran, 1 formasi

14. Manokwari

  • Analis Kepegawaian Ahli Pertama, 7 formasi
  • Arsiparis Ahli Pertama, 2 formasi
  • Analis Hukum, 1 formasi
  • Anlis Kinerja, 2 formasi
  • Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran, 1 formasi

Baca juga: Kemenkumham Buka 3.532 Formasi CPNS 2019 untuk Lulusan SMA, Ini Perinciannya...

Dalam segala situasi, KOMPAS.com berkomitmen memberikan fakta jernih dari lapangan. Ikuti terus update topik ini dan notifikasi penting di Aplikasi KOMPAS.com. Download sekarang


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua
Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi