Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bersiap! Mudik Gratis Bersama BUMN Dibuka 10 Maret 2020, Ini Cara Daftarnya

Baca di App
Lihat Foto
ANTARA FOTO/DIDIK SUHARTONO
Petugas menawarkan mudik gratis menggunakan bus kepada penumpang yang turun dari KM Umsini di Dermaga Jamrud Utara, Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur, Selasa (24/12/2019). PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) III menyediakan angkutan bus gratis untuk mudik Hari Natal 2019 dan Tahun baru 2020 bagi penumpang kapal laut yang pulang ke kampung halamannya.
|
Editor: Virdita Rizki Ratriani

KOMPAS.com - Badan Usaha Milik Negara (BUMN) kembali mengadakan mudik gratis untuk periode Lebaran 2020. 

Program mudik gratis merupakan perwujudan peran BUMN sebagai agent of development, dilandasi semangat kolaborasi yang bernilai sosial tinggi untuk memenuhi kebutuhan masyarakat guna merayakan Lebaran di kampung halaman.

Berdasarkan SK-32/MBU/1/2020 Tanggal 23 Januari 2020 Tentang Pembentukan Satuan Tugas Mudik Gratis Tahun 2020, Jasa Raharja ditunjuk sebagai Ketua Satuan Tugas oleh Kementerian BUMN. 

Mengutip laman resmi Mudik Bersama BUMN, selain Jasa Raharja, terdapat 106 BUMN lainnya (total 107 BUMN) di mana pada tahun sebelumnya (2019) diikuti sebanyak 104 BUMN.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Baca juga: Mudik Motor Gratis dengan Kereta Api, Buruan Daftar!

Tujuan dari kegiatan penyelenggaraan Mudik Bareng BUMN antara lain :

Baca juga: Mudik Lebaran 2020, PT KAI Bandung Siapkan 446.600 Tempat Duduk

275 pemudik gratis pada 2020

Pada Tahun 2020, target pemudik yang akan diberangkatkan sejumlah 275.000 orang atau meningkat 10 persen dibandingkan tahun 2019 sebanyak 250.000 orang.

Moda transportasi yang digunakan adalah bus, kapal laut, kereta api dan pesawat udara dengan lokasi keberangkatan yang tersebar di seluruh wilayah Indonesia.

Sedangkan Mudik Gratis yang diselenggarakan oleh Jasa Raharja pada 2020 dengan target pemudik sebanyak 44.000 orang atau naik 10 persen dibandingkan 2019 sebanyak 40.000 orang dengan moda transportasi kereta api, bus dan kapal laut.

Guna menunjang sarana kegiatan mudik, maka didukung dengan kolaborasi BUMN, antara lain pengadaan transportasi bus oleh Damri, transportasi kapal laut oleh Pelni dan ASDP, transportasi kereta api oleh PT KAI, transportasi pesawat udara oleh Garuda Indonesia dan atribut pemudik oleh Sarinah. 

Pada tanggal 19 Mei 2020 (H-6) rencana akan dilaksanakan Flag Off Mudik Bareng BUMN Tahun 2020 di Gelora Bung Karno Senayan, Jakarta.

Baca juga: 33.812 Tiket Mudik Lebaran di Daop 2 Bandung Ludes Terjual

Cara pendaftaran Mudik Bareng BUMN

Pendaftaran Mudik Bareng BUMN dimulai pada Maret 2020 dengan sistem online.

Pendaftaran online akan dilaksanakan pada :

Baca juga: Mudik Lebaran 2020, PT KAI Divre III Palembang Siapkan 63.228 Tiket

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi