Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 PTN Ini Beri Bocoran Prodi Terfavorit SNMPTN 2022, Bisa Jadi Acuan SBMPTN

Baca di App
Lihat Foto
KOMPAS.com/ANDI HARTIK
Suasana kampus Universitas Brawijaya, Kota Malang, Rabu (17/7/2019)
|
Editor: Rizal Setyo Nugroho

KOMPAS.com - Pendaftaran Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) 2022 akan dibuka dalam dua hari ke depan.

Beberapa PTN seperti Universitas Negeri Semarang (Unnes), Universitas Negeri Surabaya (Unesa), hingga Universitas Brawijaya (UB) telah memberikan bocoran prodi dengan peminat terbanyak.

Berikut 3 PTN dan prodi terfavorit SNMPTN 2022, sebagaimana dilansir dari laman kampus masing-masing:

Baca juga: Mengintip Kerasnya Pendidikan Kopaska, Pasukan Tempur Elite TNI AL

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Universitas Negeri Semarang (Unnes)

Unnes secara resmi merilis 10 prodi terfavorit di SNMPTN 2022 melalui website resminya. Berikut rinciannya:

Total pendaftar: 42.325
Total daya tampung: 4.099

Prodi terfavorit

Baca juga: Perbedaan Putusan Bebas dan Putusan Lepas

 

Universitas Negeri Surabaya (Unesa)

Berikut rincian prodi Unesa terfavorit selama pendaftaran SNMPTN 2022 dilansir dari laman resminya:

Total pendaftar: 30.389
Total daya tampung: 2.862

Prodi terfavorit:
  • Manajemen
    Pendaftar SNMPTN: 2.164
    Daya tampung SNMPTN: 84
  • Daya tampung SBMPTN: 144
  • Pendidikan Guru Sekolah Dasar (PGSD)
    Pendaftar SNMPTN: 1.410
    Daya tampung SNMPTN: 84
    Daya tampung SBMPTN: 148
  • Psikologi
    Pendaftar SNMPTN: 1.366
    Daya tampung SNMPTN: 80
    Daya tampung SBMPTN: 146
  • Gizi
    Pendaftar SNMPTN: 1.200
    Daya tampung SNMPTN: 53
    Daya tampung SBMPTN: 94
  • Ilmu Komunikasi
    Pendaftar SNMPTN: 1.063
    Daya tampung SNMPTN: 50
    Daya tampung SBMPTN: 90
  • Ilmu Hukum
    Pendaftar SNMPTN: 928
    Daya tampung SNMPTN: 83
    Daya tampung SBMPTN: 144
  • Akuntansi
    Pendaftar SNMPTN: 888
    Daya tampung SNMPTN: 62
    Daya tampung SBMPTN: 108
  • Ilmu Administrasi Negara
    Pendaftar SNMPTN: 805
    Daya tampung SNMPTN: 40
    Daya tampung SBMPTN: 90
  • Bisnis Digital
    Pendaftar SNMPTN: 781
    Daya tampung SNMPTN: 50
    Daya tampung SBMPTN: 90
  • Pendidikan Administrasi Perkantoran
    Pendaftar SNMPTN: 779
    Daya tampung SNMPTN: 50
    Daya tampung SBMPTN: 90

 Baca juga: Pendaftaran Akun LTMPT untuk UTBK-SBMPTN 2022 Ditutup Hari Ini

 

Universitas Brawijaya (UB)

Melalui laman resminya, UB merilis jumlah peminatnya dalam SNMPTN 2022. Berikut informasi selengkapnya:

Total pendaftar: 40.094
Total daya tampung: 5.145

Prodi terfavorit:
  • Kedokteran
    Pendaftar SNMPTN: 1.746
    Daya tampung SNMPTN: 55
    Daya tampung SBMPTN: 83
  • Ilmu Hukum
    Pendaftar SNMPTN: 1.625
    Daya tampung SNMPTN: 121
    Daya tampung SBMPTN: 182
  • Manajemen
    Pendaftar SNMPTN: 1.569
    Daya tampung SNMPTN: 73
    Daya tampung SBMPTN: 109
  • Ilmu Keperawatan
    Pendaftar SNMPTN: 1.332
    Daya tampung SNMPTN: 44
    Daya tampung SBMPTN: 66
  • Teknik Informatika
    Pendaftar SNMPTN: 1.303
    Daya tampung SNMPTN: 53
    Daya tampung SBMPTN: 80. 

Baca juga: Ini Cara Daftar, Syarat dan Biaya UTBK SBMPTN 2022 yang Dibuka 23 Maret

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Halaman Selanjutnya
Halaman
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi