Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga Tiket Masuk Jatim Park 3, Ada Apa Saja di Dalamnya?

Baca di App
Lihat Foto
DOK. SHUTTERSTOCK/FRIDAY IMAGES STOCK
Di Jatim Park 3 ada Dino Park sebagai tempat belajar dan mengenal makhluk purbakala untuk si buah hati.
|
Editor: Rendika Ferri Kurniawan

KOMPAS.com - Jawa Timur memiliki banyak lokasi wisata dengan konsep taman bermain modern, salah satunya Jatim Park 3.

Sementara Jatim Park 1 menyajikan wahana permainan ekstrem dan Jatim Park 2 edukasi dunia satwa, Jatim Park 3 menawarkan pengalaman melihat dunia dengan sudut pandang berbeda.

Ada beragam wahana dan atraksi wisata di Jatim Park 3, dari miniatur tempat unik dari berbagai negara hingga tokoh-tokoh terkenal dunia di The Legend Stars.

Di The Legend Stars terdapat patung lilin dari tokoh-tokoh dunia, seperti Donald Trump, Mike Tyson, Nelson Mandela, Pangeran William dan istri, dan tokoh lainnya.

Pengunjung juga bisa melihat koleksi alat musik khas berbagai negara di Museum Musik Dunia, dari Indonesia, Eropa, Timur Tengah, India, China, hingga memorabilia Koes Ploes.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Anda juga bisa mengajak anak-anak bertualang merasakan kehidupan era purba di Dino Park melalui wahana Ice Age, Dino School, dan lain-lain.

Selain itu, ada beragam eksperimen menarik berteknologi tinggi, seperti Aqua sketch, Laser action, Giant piano, dan lainnya, yang bisa ditemukan di FunTech.

Ada juga spot lain yang tak kalah menarik, yakni Milenial Glow Garden.

Baca juga: Tiket Masuk Jatim Park 3 2022

Alamat dan jam operasional Jatim Park 3

Jatim Park 3 berlokasi di Jalan Raya Ir. Soekarno, Beji, Kota Wisata Batu, Jawa Timur.

Berjarak sekitar 15 km, Jatim Park 3 bisa ditempuh dengan kendaraan bermotor kurang lebih 40 menit dari Kota Malang.

Berdasarkan informasi di akun Instagram @jawatimurparktiga, kawasan wisata ini memiliki jam operasional berbeda awal dan akhir pekan, yakni:

Baca juga: Harga Tiket Masuk Jatim Park 1

Harga tiket masuk Jatim Park 3

Untuk masuk dan menikmati atraksi wisata di Jatim Park, pengunjung akan dikenai tiket yang berbeda tergantung paket yang diambil.

Tiket yang berlaku sebagai berikut:

Senin-Jumat: Sabtu, Minggu, dan hari libur nasional:

Pemesanan tiket bisa dilakukan melalui situs resmi Jawa Timur Group di link berikut ini

Bagi Anda yang memerlukan informasi lebih lanjut, dapat menghubungi kontak Jatim Park 3 berikut ini:

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua
Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi