Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

3 Cara Menambah Kolom di Excel

Baca di App
Lihat Foto
freepik.com/rawpixel.com
Ilustrasi Microsoft Excel
|
Editor: Inten Esti Pratiwi

KOMPAS.com – Salah satu kebutuhan ketika bekerja menggunakan Microsoft Excel adalah menambahkan kolom di antara kolom yang sudah Anda isi dengan data.

Anda mungkin perlu menambahkan kolom karena adanya data yang terlupa untuk ditambahkan.

Sebagai contoh Anda sudah menuliskan sejumlah data pada sel-sel di kolom A hingga D, kemudian Anda berniat menambahkan satu kolom lagi di antara A dan B.

Nah, apakah ini mungkin dilakukan?

Menambahkan kolom Microsoft Excel bisa dilakukan dengan sangat mudah, Anda bahkan bisa melakukannya dengan beberapa cara.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Lantas bagaimanakah cara untuk menyisipkan kolom pada Excel?

Baca juga: 3 Cara Ubah PDF ke Excel: Pakai Word hingga Online

1. Tambah kolom melalui menu Insert Column

Anda bisa menambahkan kolom melalui menu Insert Column yang disediakan Excel.

Sebagaimana dikutip dari laman Microsoft, cara untuk menambahkan kolom di Excel yakni sebagai berikut:

Maka selanjutnya akan muncul kolom baru di sisi kiri sel yang dipilih.

Baca juga: Cara Menjumlahkan Data dalam Microsoft Excel

2. Tambah kolom menggunakan pintasan keyboard

Sementara itu, dikutip dari laman Makeusof, Anda juga bisa menambahkan kolom dengan cara menekan pintasan keyboard.

Adapun cara menyisipkan kolom Excel dengan cara ini yakni sebagai berikut:

Maka secara otomatis kolom baru akan terbentuk dengan lebih cepat.

Baca juga: Cara Membuat Tabel di Excel dengan Mudah dan Efektif

3. Tambah kolom dengan cara klik kanan

Cara selanjutnya untuk menambahkan kolom adalah dengan melakukan klik kanan pada mouse Anda.

Adapun cara untuk menambahkan kolom dengan cara klik kanan yakni sebagai berikut:

Demikian tiga cara untuk menambahkan kolom pada Excel yang mungkin dibutuhkan ketika Anda tengah bekerja menggunakan lembar kerja Excel.

 

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi