Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Gempa Bumi Garut M 6,4, Tidak Berpotensi Tsunami

Baca di App
Lihat Foto
KOMPAS.com/LAKSONO HARI WIWOHO
Peta tiga dimensi intensitas gempa Garut
|
Editor: Inten Esti Pratiwi

KOMPAS.com - Gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,4 mengguncang Garut, Jawa Barat pada Sabtu (3/12/2022) sore pukul 16.49 WIB.

Dilansir dari laman BMKG, dilaporkan bahwa gempa berada di kedalaman 118 km yang berada di titik koordinat 7,51 LS dan 107,52 BT.

Adapun sejumlah wilayah yang merasakan guncangan gempa dengan skala MMI, di antaranya:

Baca juga: Mengenal Risha, Teknologi untuk Rumah Korban Gempa Cianjur

Apakah berpotensi tsunami?

Dilansir dari laman twitter @infoBMKG, gempa bumi yang mnegguncang Garut sore ini tidak berpotensi tsunami.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

"#Gempa Mag:6.4, 03-Dec-2022 16:49:42WIB, Lok:7.49LS, 107.58BT (46 km BaratDaya KAB-GARUT-JABAR), Kedlmn:106 Km #BMKG
Disclaimer:Dlm bbrp menit pertama stlh gmp,parameter gmp dapat berubah dan boleh jadi blm akurat,kecuali tlh dianalisis ulang seismologist," tulis BMKG.

Hingga kini postingan tersebut telah dibagikan kepada lebih dari 8.800 pengguna dan disukai hingga 14.300 warganet.

Sejumlah warganet yang turut merasakan gempa juga membuat twit serupa sehingga topik "Gempa" juga menjadi trending di media sosial Indonesia.

Baca juga: 10 Hari Pasca-gempa Cianjur, Kenapa Masih Ada Gempa Susulan?

Imbauan BMKG

Menindaklanjuti gempa bumi yang terjadi di Garut ini, BMKG mengimbau agar masyarakat berhati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi.

Sebelumnya, gempa bumi juga terjadi di Cianjur, Jawa Barat pada Senin (21/11/2022) pukul 13.21.

Saat itu, gempa mengguncang wilayah Cianjur dengan kekuatan 5,6.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua
Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi