Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Solusi Nomor HP Tidak Bisa Dicari di GetContact

Baca di App
Lihat Foto
Kompas.com/soffyaranti
Notifikasi GetContact
|
Editor: Sari Hardiyanto

KOMPAS.com - Di media sosial Twitter, ramai soal seorang warganet yang mengaku tidak bisa mencari nomor ponsel di GetContact.

Hal itu dibagikan melalui cuitan di akun Twitter @tanyarlfes pada Sabtu (1/7/2023).

"Kok bisa nomor gak bisa di cari di Getkontak trus kalo kek gini gimana??" demikian keterangan yang dituliskan warganet tersebut.

Baca juga: Cara Mengembalikan Kontak WhatsApp yang Telanjur Diblokir

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Juga dibagikan tangkapan layar dari aplikasi GetContact disertai keterangan bahwa tidak bisa dilakukan pencarian.

"Sayangnya, kami tidak bisa membagikan hasil pencarian karena pemilik nomor ini menolak untuk ditampilkan dalam Getcontact! Jika Anda melakukan pencarian terhadap nomor ini untuk tujuan komersial, silahkan minta orang terkait untuk mengatur agar ditampilkan di Getcontact!" demikian keterangan dari GetContact.

 

 

Hingga Minggu (2/7/2023) siang, twit tersebut telah dijangkau lebih dari 2,3 juta kali oleh pengguna Twitter.

Baca juga: Cara Cari Kontak Call Center di WhatsApp dengan Mudah dan Cepat

Baca juga: Cara Menghapus Penanda dan Tag di GetContact dengan Mudah

Lantas, bagaimana solusi untuk nomor HP yang tidak bisa dicari di GetContact?

Solusi nomor HP tidak bisa dicari di GetContact

Agar nomor HP bisa dicari di GetContact, Anda perlu memastikan bahwa visibilitas pencarian atau search visibility pada aplikasi GetContact tetap "on".

Pasalnya, setelah fitur "Visibility" dinonaktifkan atau "off", pengguna yang akan mencari nomor kontak Anda di GetContact akan muncul notifikasi seperti di atas.

Jika notifikasi tersebut muncul, nama kontak Anda berhasil tidak diketahui pengguna lain.

Selain itu, seperti saran GetContact di atas, jika ingin melakukan pencarian terhadap nomor tertentu untuk tujuan komersial, Anda dapat meminta orang terkait untuk mengatur agar ditampilkan di GetContact.

Baca juga: Cara Mendeteksi Nomor di GetContact, untuk Menghindari Penipuan

Berikut cara untuk memastikan bahwa pengaturan visibilitas pencarian di GetContact tetap "on":

Baca juga: 25 Kutipan Inspiratif Pythagoras, Cocok untuk Dibagikan di Status WhatsApp

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi