Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Mengajukan Pertanyaan di Google Maps

Baca di App
Lihat Foto
The Verge
ilustrasi Google Maps
|
Editor: Inten Esti Pratiwi

KOMPAS.com - Google Maps merupakan salah satu aplikasi yang menyediakan layanan peta online.

Menggunakan Google Maps, kita bisa mendapatkan arahan saat tengah mencari petunjuk suatu tempat, membuat daftar tempat yang ingin dikunjungi, menyimpan peta ke ponsel, mengukur jarak, dan sebagainya.

Pengguna juga bisa ikut berperan membantu pengguna yang lain melalui fitur kontribusi.

Cara berkontribusi di Google Maps di antaranya dengan mengunggah foto suatu tempat, menambahkan suatu tempat, atau mengoreksi nama tempat.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Selain itu, pengguna juga bisa berkontribusi dengan mengajukan tanya jawab di Google Maps.

Lantas, bagaimana cara untuk mengajukan pertanyaan di Google Maps?

Cara untuk bertanya di Google Maps

Sebagaimana dikutip dari Laman IndiaToday, berikut ini cara untuk mengajukan pertanyaan di Google Maps:

Sebelum mengajukan pertanyaan, pengguna bisa menggulir berbagai pertanyaan pengguna yang lain untuk mengetahui apakah seseorang sudah menanyakan pertanyaan tersebut dengan klik "Lihat semua pertanyaan".

Adapun untuk mengedit dan menghapus pertanyaan, caranya yakni klik "Edit pertanyaan" atau "Hapus pertanyaan".

Nantinya ketika ada pengguna lain yang memberikan jawaban maka pengguna akan mendapatkan notifikasi.

Baca juga: Wanita Ini Pergoki Pacarnya Selingkuh lewat Google Street

Menemukan pertanyaan yang ditanyakan

Usai mengajukan pertanyaan atau memberikan jawaban, pengguna dapat melihatnya di halaman kontribusi Google Maps-nya.

Berikut ini cara untuk melihat berbagai jawaban atau pertanyaan yang pernah diajukan di Google Maps:

Baca juga: Posisi dan View Nonton Konser Coldplay GBK Bisa Dicek lewat Google Maps serta TikTok

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi