Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Gejala Rematik pada Tangan yang Perlu Anda Waspadai

Baca di App
Lihat Foto
iStockphoto/Yurii Yarema
Ilustrasi gejala rematik pada tangan.
|
Editor: Muhammad Zaenuddin

KOMPAS.com - Rematik (rheumatoid arthritis) adalah gangguan peradangan kronis yang ditandai dengan nyeri dan peradangan pada sendi.

Dikutip dari laman Pusat Pencegahan Penyakit Amerika Serikat (CDC), rematik adalah penyakit autoimun dan peradangan.

Ini adalah kondisi di mana sistem kekebalan secara tidak sengaja menyerang sel-sel sehat di tubuh, dan menyebabkan peradangan di bagian tubuh yang terkena.

Biasanya, sistem kekebalan membantu melindungi tubuh dari infeksi dan penyakit. Saat mengalami rematik, sistem kekebalan justru menyerang jaringan sehat di persendian.

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rematik umumnya menyerang persendian pada tangan, pergelangan tangan, dan lutut. Ini membuat lapisan sendi menjadi bengkak sehingga menyebabkan kerusakan pada jaringan sendi.

Baca juga: 5 Faktor yang Meningkatkan Risiko Penyakit Rematik


Gejala rematik pada tangan

Umumnya gejala rematik pada tangan terjadi di jari tangan dan pergelangan tangan, disertai nyeri pada persendian lain serta demam, kelelahan, dan perasaan tidak enak badan secara umum.

Dilansir dari laman Arthritis Health, berikut adalah beberapa gejala rematik pada tangan:

Jika Anda mengalami satu atau beberapa kondisi di atas, segera lakukan pemeriksaan. Dokter biasanya akan memeriksa tangan, kaki, dan sendi lainnya, yang menurut Anda terasa nyeri.

Baca juga: Benarkah Mandi Malam Hari Menyebabkan Rematik? Begini Penjelasan Dokter

Faktor risiko penyebab rematik

Dilansir dari laman Mayo Clinic, berikut adalah sejumlah faktor yang dapat meningkatkan risiko penyakit rematik:

Baca juga: Jangan Salah, Ini Perbedaan Nyeri karena Rematik dan Asam Urat

Gejala dan tingkat keparahan rematik dapat bervariasi dan bisa datang dan pergi. Seiring waktu, ia dapat menyebabkan persendian berubah bentuk dan bergeser dari tempatnya.

Mengenali tanda dan gejala rematik dapat membantu Anda mengambil tindakan pencegahan atau pengobatan dengan lebih cepat.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi