Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cara Menonaktifkan Komentar di Postingan Instagram, Story, dan Reels

Baca di App
Lihat Foto
Unsplash/Solen Feyissa
Cara menonaktifkan komentar di Instagram.
|
Editor: Muhammad Zaenuddin

KOMPAS.com - Instagram adalah salah satu paltform media sosial berbagi foto dan video yang paling populer.

Anda dapat mengunggah postingan berupa foto atau video yang bisa dilihat oleh pengguna yang mengikuti Anda, atau pengguna lainnya jika akun Anda bersifat publik.

Nantinya, unggahan tersebut bisa mendapatkan interaksi dari pengguna Instagram lain berupa like dan komentar.

Baca juga: Jaga Privasi, Ini Cara Menyembunyikan Status Aktivitas di Instagram

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Instagram menyediakan fitur untuk mematikan komentar di postingan. Ini membuat unggahan yang Anda bagikan tidak akan dapat dikomentari oleh pengguna mana pun di Instagram.

Dilansir dari laman Pusat Bantuan Instagram, Anda bisa mematikan komentar untuk postingan sebelum dibagikan, atau postingan lama yang sudah diunggah.

Selain itu, Anda juga bisa menonaktifkan fitur komentar untuk unggahan di Instagram story dan reels.

Baca juga: 10 Akun Instagram dengan Follower Terbanyak, Cristiano Ronaldo Peringkat Dua


Simak langkah-langkah menonaktifkan komentar di Instagram betiku ini:

1. Mematikan komentar Instagram sebelum posting

Postingan yang Anda unggah tidak akan menampilkan fitur komentar.

Baca juga: 3 Cara Mengubah Rekomendasi Konten di Halaman Explore Instagram

2. Mematikan komentar Instagram di posting lama dan reels

Namun, bagaimana dengan postingan lama yang sudah diunggah? Berikut langkah-langkahnya:

Setelah Anda mematikan komentar di postingan Instagram, ikon “komentar” akan menghilang dari postingan tersebut.

Jika sebelumnya postingan tersebut sudah memiliki komentar, ia akan ikut disembunyikan. Komentar lama tersebut dapat kembali ketika Anda mengaktifkan kembali komentar.

Baca juga: Cara Bagi Pembaruan Status WhatsApp ke Instagram Story secara Otomatis

3. Cara mematikan komentar di Instagram story

Anda dapat mematikan fitur komentar atau balasan pesan di unggahan Instagram story. Berikut caranya:

Baca juga: Instagram Uji Coba Fitur Baru, Pengguna Bisa Buat Stiker Langsung dari Foto

Setelah melakukan perubahan tersebut, orang yang melihat cerita Anda tidak akan menemukan kolom "Kirim Pesan" di bawah Instagram story Anda.

Anda juga bisa memilih untuk mengizinkan balasan cerita dari pengguna Instagram yang Anda ikuti.

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: Data Pribadi yang Jangan Dibagikan di Stiker Add Yours Instagram

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi