Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Cara Beli Tiket Bioskop Secara Online, Bisa lewat Website dan Aplikasi

Baca di App
Lihat Foto
iStockPhoto/Edwin Tan
Ilustrasi cara beli tiket bioskop secara online.
|
Editor: Muhammad Zaenuddin

KOMPAS.com - Para penggemar film semakin dimudahkan untuk membeli tiket secara online, dan tidak harus datang dan mengantri di bioskop.

Dengan layanan pembelian tiket bioskop secara online di masing-masing jaringan bioskop dan e-commerce, Anda dapat membeli tiket film melalui website maupun aplikasi.

Anda bisa memesan tiket bioskop dari mana saja dan kapan saja, selama ponsel atau komputer Anda terhubung ke internet yang stabil.

Baca juga: Cara Beli Tiket MRT Jakarta, Bisa Bayar Pakai Kartu Kredit Mastercard

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+


Lantas, bagaimana cara membeli tiket bioskop secara online? Simak beberapa cara berikut ini:

1. Cara beli tiket bioskop melalui M-Tix

Dilansir laman resmi Cinema XXI, berikut cara untuk membeli tiket menggunakan layanan m.tix:

Baca juga: Cara Beli Kartu Perdana Tri secara Online, Lebih Praktis dan Mudah

2. Cara beli tiket bioskop melalui website XXI

Selain melalui aplikasi, Anda juga bisa melakukan transaksi pembelian tiket bioskop melalui website resminya.

Baca juga: Cara Pesan Layanan Transportasi Antar Jemput Bandara di Traveloka

3. Cara beli tiket bioskop di TIX.ID

Dikutip dari laman TIX ID, berikut adalah langkah-langkah untuk membeli tiket bioskop secara online melalui aplikasi TIX.ID:

Penting diperhatikan, untuk pembelian tiket XXI dapat menggunakan pembayaran dengan saldo DANA dan Kartu Debit/Kredit berlogo Visa atau MasterCard yang tersimpan di akun DANA.

Sedangkan untuk pembelian tiket CGV dan Cinepolis, saat ini hanya dapat menggunakan pembayaran dengan saldo DANA.

Baca juga: Cara Beli Centang Biru di Instagram, Berikut Syarat dan Tarifnya

4. Cara beli tiket bioskop lewat aplikasi Gojek

Dilansir dari laman Gojek, berikut cara membeli tiket bioskop melalui layanan GoTix:

Baca juga: Cara Daftar Driver Gojek, Berikut Syarat dan Prosedurnya

5. Cara beli tiket bioskop lewat Shopee

Mengutip laman Pusat Bantuan Shopee, berikut cara membeli tiket bioskop melalui aplikasi Shopee:

Setelah pembayaran sukses, Anda dapat menemukan e-tiket dengan kode booking untuk penukaran tiket di bioskop pada halaman “Rincian Pesanan”.

Demikian beberapa cara untuk membeli tiket bioskop secara online.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Tag

Artikel Terkait

Artikel berhasil disimpan
Lihat
Artikel berhasil dihapus dari list yang disimpan
Oke
Artikel tersimpan di list yang disukai
Lihat
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Artikel dihapus dari list yang disukai
Oke
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kompas.com Play

Lihat Semua

Terpopuler
Komentar
Tulis komentar Anda...
Terkini
Lihat Semua
Jelajahi